Categories: Pontianak

Melalui Youtube, Akun ‘fhilipus Ambosius’ Unggah Video Dengan Judul SARA

KalbarOnline, Pontianak – ‘Suku Dayak Kalbar Tidak Terima Hasil Pilkada 2018’. Begitulah judul video yang diunggah oleh akun Youtube atas nama ‘fhilipus Ambosius’ yang berdurasi 2 menit 58 detik itu.

Tak lama berselang video itu telah berubah judul menjadi ‘Masyarakat Kalbar Siaga tunggu Hasil Pilkada 2018’.

Dalam video tersebut menampilkan sekelompok massa melakukan pembakaran ban di jalan.

Belum diketahui pasti, motif dan lokasi kejadian. Aparat penegak hokum dalam hal ini Polri – TNI diharapkan bekerja cepat dan segera meluruskan kejadian tersebut, sebab sangat berimbas pada kondusifitas di Kalbar.

Hingga berita ini diterbitkan, belum ada keterangan resmi dari pihak terkait. (KO)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Tunaikan Salat Id di Mujahidin, Pj Gubernur Harisson Ajak Masyarakat Kalbar Teladani Nabi Ibrahim

KalbarOnline.com - Ribuan masyarakat muslim di Provinsi Kalimantan Barat memadati halaman Masjid Raya Mujahidin Pontianak…

4 hours ago

Pj Gubernur Harisson Buka Rapat Pimpinan BKOW Provinsi Kalbar

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat, Harisson membuka Rapat Pimpinan Badan Kerjasama Organisasi…

5 hours ago

Pj Gubernur Harisson Hadiri Rakornas Pengendalian Inflasi 2024 bersama Presiden Joko Widodo

KalbarOnline, Jakarta – Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat, Harisson menghadiri Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) Pengendalian…

5 hours ago

Wujudkan Iklim Demokrasi Lebih Baik, Pemprov Kalsel Apresiasi PLN Gelar UKW PWI Se-Kalimantan

KalbarOnline, Kalsel - PT PLN (Persero) Unit Induk Penyaluran dan Pusat Pengatur Beban (UIP3B) Kalimantan…

5 hours ago

Komunitas Energi Muda Dukung Sugioto Maju Wakil Wali Kota Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Komunitas Energi Muda Pontianak menyatakan dukungannya kepada Sugioto untuk maju mencalonkan diri…

15 hours ago

Pj Gubernur Kalbar Resmikan GOR Terpadu Ayani Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Pembangunan Gelanggang Olahraga (GOR) Terpadu Ayani Pontianak yang berlokasi di kawasan Gelora…

20 hours ago