Categories: Pontianak

Kumpul Keluarga, Idul Fitri Merupakan Momen Paling Dirindukan

KalbarOnline, Pontianak – Hari Raya Idul Fitri merupakan momen yang tepat untuk berkumpul dengan keluarga dan kerabat.

Tak terkecuali masyarakat Sekadau yang sudah lama berdomilisi di Kota Pontianak.

Nova salah seorang warga Pontianak keturunan asli warga Sekadau, mengatakan bahwa sangat wajib momen Idul Fitri ini dijadikan momen berkumpul dengan keluarga.

“Lebaran (bareng keluarga) pasti. Biasanya aku kumpul sama keluarga, abis itu kita makan-makan,” katanya saat ditemui di kawasan Sepakat 8, Pontianak.

Kumpul Keluarga, Idul Fitri Merupakan Momen Paling Dirindukan (Foto: Mus)

Biasanya, lanjut Nova, sehabis silaturahmi, dirinya bersama keluarga akan menyantap menu khas hari raya (lebaran) yakni Ketupat.

Sementara, Uun, salah seorang tenaga pengajar di Ketapang yang memiliki keluarga besar di Pontianak mengatakan bahwa selain kumpul keluarga, juga perlu berkeliling ke rumah-rumah para kerabat. Sebab, keluarga besar akan berkumpul semuanya.

“Di setiap lebaran, seperti inilah,” menurut Uun salah seorang tenaga pegajar di Ketapang yang berdomisili di Pontianak.

Momen kumpul tersebut pun menjadi momen yang dirindukan setiap tahun.

“Sebab setiap kerabat tentu sudah memiliki aktivitas yang berbeda-beda, kalau tidak di momen Idul Fitri, kapan lagi,” kata Uun. (Mus)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Klarifikasi Kodam Tanjungpura Soal Berubahnya Berat Barang Bukti Sabu dari 25,4 Kg Jadi 21,2 Kg

KalbarOnline, Kubu Raya - Pangdam XII/Tanjungpura, Mayjen TNI Iwan Setiawan mengungkapkan, ada perubahan berat bruto…

18 mins ago

Kodam Tanjungpura Serahkan Barang Bukti 21,2 Kg Sabu ke BNN

KalbarOnline, Kubu Raya - Panglima Kodam XII/Tanjungpura, Mayjen TNI Iwan Setiawan memimpin prosesi penyerahan barang…

18 mins ago

Sekda Alexander Apresiasi Capaian WTP ke-10 Pemkab Ketapang

KalbarOnline, Ketapang - Sekda Ketapang, Alexander Wilyo memberikan apresiasi atas penerimaan opini Wajar Tanpa Pengecualian…

3 hours ago

Sempat Diguyur Hujan, Sekda Ketapang Tutup Resmi Pekan Gawai Dayak ke-IV Kecamatan Nanga Tayap

KalbarOnline, Ketapang - Sempat diguyur hujan, Sekda Ketapang, Alexander Wilyo yang juga selaku Patih Jaga…

3 hours ago

Sukses Menambah Pelanggan, Kunci Membaiknya Kinerja PLN 2023, Terbanyak dari Golongan Rumah Tangga

KalbarOnline, Jakarta - PT PLN (Persero) sukses mencatatkan penambahan pelanggan sebanyak 3,5 juta menjadi total…

4 hours ago

Sekda Mohd Zaini Buka FGD Penyusunan Dokumen Rencana RPPLH Tahun 2024

KalbarOnline, Putussibau - Sekretaris Daerah Kapuas Hulu, Mohd Zaini membuka FGD Penyusunan Dokumen Rencana Perlindungan…

5 hours ago