Categories: Bengkayang

Wow ! Polres Bengkayang Amankan Pengedar Sabu Senilai Rp 2 Miliar

KalbarOnline, Bengkayang – Satuan Reserse Narkoba dan Sat Reskrim Polres Bengkayang dan di Backup oleh Polsek mengungkap peredaran sabu sebanyak 2 (dua) Kilogram di Kecamatan Seluas, Kabupaten Bengkayang.

Kapolres Bengkayang AKBP Permadi Syahids Putra, SIK, MH mengatakan pengungkapan kasus ini saat anggotanya menerima informasi soal transaksi narkoba di Kecamatan Seluas.

“pelaku berhasil diamankan an. MH (38) warga Ds. Seluas dengan barang bukti sabu seberat 2 kilogram,” ucap Kapolres.

Dalam aksinya pelaku menyamarkan sabu yang disimpan dalam kantong Teh merk “Qing Shab” dimana pelaku saat itu membawa tas tersebut.

Setelah dilakukan pengembangan pemesan barang haram dibengkayang akan melakukan transaksi di depan Kuburan Cina Bongja an. RL warga kota singkawang.

Saat akan dilakukan pengkapan, RL berusaha petugas dengan menabrakan kendaraanya mobil jenis Honda Jazz sehingga dilakukan tembakan peringatan dan melumpuhkan dan mengenai pelaku.

“Pelaku coba membahayakan petugas dengan menabrakan kendaraannya sehingga petugas melakukan tindakan dengan tembakan peringatan dan melumpuhkan yang mengenai pelaku, karena kehabisan darah saat akan dibawa kerumah sakit pelaku meninggal dunia,” ucap Kapolres.

Dari penangkapan tersebut, polisi juga menyita 1 buah tas jinjing, 2 kantong plastik dan 1 handphone. Pelaku dijerat pasal 114 ayat (2), pasal 112 ayat (2) UU RI No. 35 tahun 2009 tentang Narkoba.

Penulis : Ramon / Hms Polres Bengkayang

Editor : Fai

Publish : KalbarOnline

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Pelaku Curanmor Depan Pangkas Rambut Pontianak Utara Ditangkap Polisi

KalbarOnline, Pontianak - Satu pelaku pencurian sepeda motor di depan pangkas rambut Jalan Gusti Situt…

4 hours ago

Sujiwo Kembalikan Berkas Pendaftaran Bacabup Kubu Raya ke PDI Perjuangan

KalbarOnline, Kubu Raya - Wakil Bupati Kubu Raya periode 2019 - 2024, Sujiwo secara resmi…

4 hours ago

KalbarOnline.com bersama Puluhan Pemred se Indonesia Teken Deklarasi ICEC

KalbarOnline, Palembang - Hari Pers Internasional atau World Press Freedom Day yang jatuh setiap tgl…

4 hours ago

Unit Reskrim Polsek Pontianak Barat Ringkus Pencuri Sepeda Motor

KalbarOnline, Pontianak - Unit Reskrim Polsek Pontianak Barat mengamankan seorang laki-laki bernama Roby (25 tahun)…

6 hours ago

Nasdem Apresiasi dan Dukung Fachri Maju Calon Bupati Kubu Raya

KalbarOnline, Pontianak - Ketua Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Partai Nasional Demokrat (Nasdem) Kalimantan Barat (Kalbar),…

13 hours ago

Hardiknas Jadi Momentum Siapkan Generasi Emas

KalbarOnline, Pontianak - Berbagai kegiatan dihelat Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Kalimantan Barat dalam rangka…

15 hours ago