Categories: Kapuas Hulu

Tak Kalah Dengan Sekolah Lain, SMA Muhammadiyah Putussibau Telah Raih Berbagai Prestasi

KalbarOnline, Kapuas Hulu – Diusia yang ke 20 tahun, SMA Muhammadiyah Putussibau terus berusaha untuk memberikan yang terbaik didalam mengelola pendidikan yang lebih baik lagi, sehingga terciptanya dan menghasilkan sumber daya manusia yang berkualitas dan berprestasi.

Berbagai prestasi pun sudah berhasil dicapai siswa siswi SMA Muhammadiyah Putussibau, baik dibidang pendidikan maupun dibidang olahraga berhasil diraih SMA Muhammadiyah Putussibau.

Ditemui KalbarOnline belum lama ini, Kepala SMA Muhammadiyah Putussibau, Waris, S.Pd.I mengatakan bahwa program kerja dari SMA Muhammadiyah Putussibau merupakan syiar untuk memperkenalkan kepada masyarakat luar, bahwa sesungguhnya SMA Muhammadiyah Putussibau mempunyai visi misi, yang mana diantaranya untuk membesarkan SMA Muhammadiyah Putussibau itu sendiri dan dengan diselenggarakan kegiatan-kegiatan yang dapat menarik minat anak-anak untuk bersekolah di SMA Muhammadiyah Putussibau.

“SMA Muhammadiyah Putussibau juga tidak kalah dengan SMA yang lain dalam mencetak SDM siswa siswi yang berkualitas dan berprestasi,” ujar Waris.

Dibeberkan Waris, prestasi yang diraih dari siswa siswi SMA Muhammadiyah Putussibau adalah SMA Muhammadiyah pada tahun 2018 ini mewakili Kabupaten Kapuas Hulu pada kejuaraan panjat tebing se – Kalimantan Barat, dan siswa SMA Muhammadiyah Putussibau meraih medali emas juara pertama, selain itu pada perlombaan O2SN siswa siswi SMA Muhammadiyah Putussibau berhasil membawa tiga medali dan piala di cabang olahraga renang, olimpiade saint matematika dan olimpiade biologi.

“Kami atas nama SMA Muhammadiyah Putussibau mengucapkan terimakasih atas kerjasama kepada berbagai pihak, sehingga kegiatan Milad ke 20 tahun ini berjalan dengan baik,” pungkas Waris. (Ishaq)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Klarifikasi Kodam Tanjungpura Soal Berubahnya Berat Barang Bukti Sabu dari 25,4 Kg Jadi 21,2 Kg

KalbarOnline, Kubu Raya - Pangdam XII/Tanjungpura, Mayjen TNI Iwan Setiawan mengungkapkan, ada perubahan berat bruto…

1 hour ago

Kodam Tanjungpura Serahkan Barang Bukti 21,2 Kg Sabu ke BNN

KalbarOnline, Kubu Raya - Panglima Kodam XII/Tanjungpura, Mayjen TNI Iwan Setiawan memimpin prosesi penyerahan barang…

1 hour ago

Sekda Alexander Apresiasi Capaian WTP ke-10 Pemkab Ketapang

KalbarOnline, Ketapang - Sekda Ketapang, Alexander Wilyo memberikan apresiasi atas penerimaan opini Wajar Tanpa Pengecualian…

5 hours ago

Sempat Diguyur Hujan, Sekda Ketapang Tutup Resmi Pekan Gawai Dayak ke-IV Kecamatan Nanga Tayap

KalbarOnline, Ketapang - Sempat diguyur hujan, Sekda Ketapang, Alexander Wilyo yang juga selaku Patih Jaga…

5 hours ago

Sukses Menambah Pelanggan, Kunci Membaiknya Kinerja PLN 2023, Terbanyak dari Golongan Rumah Tangga

KalbarOnline, Jakarta - PT PLN (Persero) sukses mencatatkan penambahan pelanggan sebanyak 3,5 juta menjadi total…

5 hours ago

Sekda Mohd Zaini Buka FGD Penyusunan Dokumen Rencana RPPLH Tahun 2024

KalbarOnline, Putussibau - Sekretaris Daerah Kapuas Hulu, Mohd Zaini membuka FGD Penyusunan Dokumen Rencana Perlindungan…

6 hours ago