Categories: Pontianak

Aksi Peragaan dan Atraksi Beladiri Bintara Remaja Polda Kalbar Lulusan SPN Pontianak

KalbarOnline, Pontianak – Kapolda Kalbar, Irjen Pol Didi Haryono melantik 267 Bintara baru lulusan Sekolah Polisi Negara Pontianak tahun anggaran 2017/2018, Selasa (6/3).

Pelantikan ditandai dengan pelepasan tanda siswa SPN Pontianak dan pemasangan pangkat Bripda (Brigadir Dua) kepada perwakilan bintara yang ditunjuk.

Baca Juga: Kapolda Kalbar Lantik 267 Bintara Lulusan SPN Pontianak

Dilanjutkan dengan pengambilan sumpah sebagai anggota Polri dan penandatanganan berita acara pelantikan.

Usai pengambilan sumpah dan pembacaan amanat Kapolri oleh Kapolda Kalbar, dilanjutkan dengan aksi peragaan dan atraksi beladiri oleh Bintara remaja.

Penasaran seperti apa keseruannya, tonton video diatas. (Fai)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Hasil Kurasi Terbaru, 12 Desa Wisata di Kalbar Masuk Nominasi 300 Besar ADWI 2024, Ini Daftarnya

KalbarOnline, Pontianak - Berdasarkan hasil kurasi terbaru dari Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) RI,…

3 mins ago

Kota Pontianak Siap Meriahkan Rakernas APEKSI XVII di Balikpapan

KalbarOnline, Pontianak – Kota Pontianak akan turut berpartisipasi memeriahkan acara tahunan Rapat Kerja Nasional (Rakernas)…

2 hours ago

Dua Kampung Wisata di Pontianak Masuk Nominasi ADWI 2024

KalbarOnline, Pontianak - Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) RI telah mengumumkan sedikitnya 500 desa…

2 hours ago

Pulang Beli Pulsa, Gadis Remaja di Pontianak Timur Dicabuli Pemilik Bengkel

KalbarOnline, Pontianak - Seorang pemilik bengkel berinisial A (46 tahun) di Jalan Tanjung Raya 2,…

6 hours ago

IKA Unhas Kalbar: Kolaborasi untuk Negeri

KalbarOnline, Pontianak - Ikatan Keluarga Alumni Universitas Hasanuddin  (IKA Unhas) Provinsi Kalimantan Barat bakal menggelar…

7 hours ago

Bupati Fransiskus Ungkap Baru 53 Desa di Kapuas Hulu yang Sudah Deklarasi Stop ODF

KalbarOnline, Kapuas Hulu - Bupati Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan menyampaikan, dari 278 desa dan 4…

24 hours ago