Categories: Sekadau

Kebakaran di Sungai Ayak, 2 Rumah Ludes

KalbarOnline, Sekadau – Kebakaran hebat terjadi di pemukiman warga Sungai Ayak, Kecamatan Belitang Hilir, tepat dibelakang Pasar Sungai Ayak, Senin malam (5/3).

“Belakang pasar yang terbakar,” ucap Ipda Dimas, Kapolsek Belitang Hilir kepada awak media.

Api mulai berkobar sekitar pukul 21.00 WIB. Saat ini tim padam kebakaran Sungai Ayak masih berjuang keras menjinakkan api. Tim pemadam dari Badan Penanggulangan Bencana Daerah dan Pamadam Kebakaran Sekadau (BPBD-PK) juga sudah meluncur ke lokasi.

“Kita langsung terjun ke lokasi. Lansung ikut menjinakan si jago merah di TKP,” ucap Suhartono, Komandan Damkar BPBD-PK Sekadau.

Kebakaran terjadi sejak pukul 20.55 WIB. Hingga kini sudah 2 (dua) unit rumah yang terbakar. Hingga berita ini diterbitkan, belum diketahui pasti apakah ada korban jiwa dalam peristiwa tersebut. (Mus)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Wujudkan Kedaulatan Pangan, Pemkab Kubu Raya Percepat Gerakan Tanam Padi

KalbarOnline, Kubu Raya – Pemerintah Kabupaten Kubu Raya menggelar kegiatan Gerakan Tanam Padi (Gertam) 2024…

5 hours ago

Wabup Ketapang Hadiri Anniversary dan Halal Bihalal Generasi Rock Ketapang

KalbarOnline, Ketapang - Wakil Bupati Ketapang, Farhan menghadiri Anniversary 3 tahun sekaligus halal bihalal Generasi…

8 hours ago

Wakili Bupati, Asisten Setda Ketapang Tutup Gebyar Talenta Pendidikan 2024

KalbarOnline, Ketapang - Mewakili Bupati Ketapang, Asisten Sekda bidang Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat Pemkab Ketapang,…

8 hours ago

Asisten I Setda Ketapang Jadi Inspektur Upacara Peringatan Hari Pendidikan

KalbarOnline, Ketapang - Asisten Sekda Bidang Pemerintahan dan Kesra Pemkab Ketapang, Heryandi menjadi inspektur upacara…

8 hours ago

Mantan Sekda Kalbar M Zeet Assovie Tutup Usia, Pj Gubernur Harisson Sampaikan Duka Mendalam

KalbarOnline, Pontianak - Mantan Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi Kalimantan Barat (Kalbar) periode 2010 - 2018,…

8 hours ago

Konsul Malaysia Kagumi Tradisi Halal Bihalal di Indonesia

KalbarOnline, Pontianak - Tradisi halal bihalal yang menjadi agenda rutin tahunan setiap bulan Syawal dalam…

8 hours ago