Categories: Kubu Raya

Dian Sapitri, Si Manis dari Kubu Raya Siap Bertarung di LIDA 2018

KalbarOnline, Kubu Raya – Dian Sapitri, putri asal Kecamatan Sungai Raya, Desa Kuala Dua, Kabupaten Kubu Raya yang berperawakan manis, kalem dan mudah bergaul ini memiliki bakat bernyanyi sejak umur belia.

Walau tidak memiliki prestasi tapi bakatnya sudah tercium oleh keluarga dari sejak masih anak-anak. Beranjak dewasa Dian Sapitri telah banyak mengisi jasa orgen tunggal dalam acara-acara resmi.

Gadis berperawakan manis ini berencana mengikuti Liga Dangdut Indonesia (LIDA) yang akan diselenggarakan oleh salah satu stasiun tv swasta Indonesia.

Untuk pelaksanaan Audisi Provinsi Kalimantan Barat akan dilaksanakan di Kota Pontianak pada tanggal 22 Oktober 2018 bertempat di Gedung Widya Sabha Kantor Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Kalimantan Barat dengan diikuti 300 peserta.

Dari Audensi tersebut terpilihlah 5 (lima) orang Duta Promosi Kalbar dalam LIDA yang akan tampil pada Konser Nominasi Provinsi Kalimantan Barat pada tanggal 19 Febuari 2018 mulai jam 19.00-24.00 wib yang akan disiarkan secara LIVE oleh stasiun TV Indosiar.

Ajang Audensi memililki rating siar yang cukup tinggi merupakan sarana yang potensial dan efektif untuk memperkenalkan dan mempromosikan suatu daerah oleh karena itu prestasi maksimal utusan Kalimantan Barat akan memiliki kontribusi dalam hal pengenalan Kalimantan Barat di mata masyarakat Indonesia. Pada ajang LIDA apabila ingin memberikan dukungan maka kirimkan sms : Ketik LIDA spasi DYAN kirim ke 97288. (Ian)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Kilas Balik Sejarah Putussibau Tahun 1895, Pernah Dipimpin Controleur LC Westenenk

KalbarOnline, Putussibau - Bupati Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan bertindak sebagai inspektur upacara pada peringatan HUT…

9 hours ago

Staf Ahli Bupati Ketapang Bacakan Pembukaan UUD 45 pada Peringatan Hari Lahir Pancasila 2024

KalbarOnline, Ketapang - Menggunakan pakaian adat nusantara, Staf Ahli Bupati bidang Pemerintahan, Hukum dan Politik…

9 hours ago

Wakili Bupati Ketapang, Dharma Buka Penilaian dan Lomba Kelurahan se-Kalbar di Desa Istana

KalbarOnline, Ketapang - Mewakili Bupati Ketapang, Staf Ahli Bupati Bidang Pemerintahan, Hukum, dan Politik, Dharma…

9 hours ago

Atlet PPLP Kalbar Katyea E Safitri Jadi Pembawa Bendera Merah Putih di Opening Ceremony ASG 2024

KalbarOnline, Vietnam - Berkekuatan 50 personel, kontingen Indonesia beratribut kemeja batik biru yang dikombinasikan dengan…

10 hours ago

Menelusuri Keindahan Air Terjun Saka Dua di Sanggau Kalimantan Barat

KalbarOnline, Sanggau - Kalimantan Barat terkenal dengan keindahan alamnya yang memukau. Salah satu destinasi yang…

14 hours ago

Dapat Bisikan Gaib, Syarif Muhammad Nekat Terjun dari Jembatan Kapuas, Polisi: Ini Upaya Bunuh Diri

KalbarOnline, Pontianak - Mengaku mendapat bisikan gaib, Syarif Muhammad Ikhsan (39 tahun) nekat terjun ke…

17 hours ago