Categories: Pontianak

Resmikan Puskesmas Parit Mayor, Sutarmidji Beberkan Ini

KalbarOnline, Pontianak – Saat meresmikan puskesmas Parit Mayor, di Jalan Tanjung Raya II, Gang Nusa Indah, Kelurahan Parit Mayor, Kecamatan Pontianak Timur. Wali Kota Pontianak, Sutarmidji menyampaikan sejumlah capaian-capaian di bidang kesehatan di Kota Pontianak.

Indeks Pembangunan Kesehatan Masyarakat (IPKM) di Kota Pontianak saat ini berada di peringkat ke 22 yang sebelumnya berada di peringkat 123.

“Artinya lompatan IPKM kita mencapai 101 tingkat. Rata-rata Kabupaten/kota di Kalbar berada di peringkat 300. Dan ini merupakan penilaian resmi,” ujar Sutarmidji.

Calon Gubernur Kalbar yang didampingi Bupati Mempawah dua periode, Ria Norsan ini juga menargetkan, IPKM di Pontianak kedepan berada dikisaran peringkat antara 15-20. Dan pihaknya menargetkan tahun 2018 ini Puskesmas rawat inap persalinan di eks kantor Camat Pontianak Kota segera rampung.

Artinya, selain pendidikan, infrastruktur dan pemekaran Kapuas Raya, Sutarmidji juga sangat fokus pada bidang kesehatan. Wajar saja apabila para pengamat menyerukan Kepala Daerah di Kalbar untuk banyak meniru apa yang dilakukan Sutarmidji selama memimpin Kota Pontianak. (Fai)

Simak penjelasan lengkapnya pada video diatas

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Kamaruzaman Ajak Lanjutkan Gerakan Merdeka Belajar

KalbarOnline, Pontianak - Pj Bupati Kubu Raya, Syarif Kamaruzaman mengajak semua pihak untuk terus menjaga…

8 mins ago

Capai Indonesia Emas 2024 dengan Transformasi Digital

KalbarOnline, Kubu Raya - Pj Bupati Kubu Raya, Syarif Kamaruzaman menilai bonus demografi yang dimiliki…

10 mins ago

Pemkab Kubu Raya Serahkan Dana Hibah Pengamanan Pilkada kepada Polres dan Kodim

KalbarOnline, Kubu Raya - Pemerintah Kabupaten Kubu Raya memberikan dana hibah kepada Polres Kubu Raya…

12 mins ago

Remaja di Landak Bunuh Diri Karena Tak Diizinkan Pergi Memancing

KalbarOnline, Landak - Seorang remaja (16 tahun) di Kecamatan Kuala Behe, Kabupaten Landak, Kalimantan Barat…

4 hours ago

Pj Gubernur Kalbar Dorong Pekan Gawai Dayak Bisa Masuk Kalender Event Nasional

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat Gubernur Provinsi Kalimantan Barat, Harisson menyampaikan, bahwa sejak tahun 2016 lalu,…

4 hours ago

Kalbar Dukung Daud Yordan Rebut Titel Juara Dunia ke-4 pada September Mendatang

KalbarOnline, Pontianak - Pj Gubernur Kalbar, Harisson menerima kunjungan dari petinju dunia asal Kalimantan Barat,…

4 hours ago