Categories: Kapuas Hulu

Bina Generasi Muda, Polsek Embaloh Hilir Gelar Penyuluhan Bahaya Narkoba

KalbarOnline, Kapuas Hulu – Polsek Embaloh Hilir, Kecamatan Embaloh Hilir, menggelar penyuluhan bahaya narkoba kepada siswa Tsanawiyah Al-Khairiyah Embaloh Hilir dalam kegiatan Perkemahan, Jumat, Sabtu, Minggu (Perjusami).

“Penyuluhan ini guna membina generasi muda yang tangguh,” kata Brigpol Mutoharoh, Bhabinkantibmas Polsek Embaloh Hilir, Jum’at (19/1).

Dalam meteri penyuluhannya, Brigpol Mutoharoh menyampaikan kepada para peserta Perjusami tentang jenis-jenis Narkoba serta efek dari bahaya penyalahgunaan narkoba bagi tubuh manusia.

Terpisah, Kapolsek Embaloh Hilir, Iptu Edy Supryanto, membenarkan bahwa Bhabinkantibmas Brigpol Mutoharoh, telah memberikan penyuluhan tentang bahaya penyalahgunaan Narkoba kepada siswa Al – Khairiah saat melaksanakan Perjusami.

“Dengan diberikan penyuluhan tentang bahaya penggunaan Narkoba kepada pelajar, kami berharap semoga generasi muda di Kecamatan Embaloh Hilir, tidak menjadi korban maupun pelaku dari penyalahgunaan Narkoba itu sendiri,” tutur Kapolsek Embaloh Hilir. (Fai/Haq)

Berita Ini Sudah Terbit di Uncak.com / (Polsek Embaloh Hilir Berikan Penyuluhan Bahaya Narkoba)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Polres Kapuas Hulu Gelar Pelatihan Profesionalisme Fungsi Intelkam Bagi Personel

KalbarOnline, Putussibau - Kapolres Kapuas Hulu, AKBP Hendrawan membuka pelatihan profesionalisme personel Intelkam Polres Kapuas…

17 hours ago

Suami di Kubu Raya Pergoki Istrinya Diduga Selingkuh dengan Seorang Tokoh Agama

KalbarOnline.com – Beredar di media sosial sebuah video seorang suami di Kecamatan Sungai Kakap, Kabupaten…

20 hours ago

HUT ke-41 BPKP, Romi Wijaya: Semakin Akseleratif dan Independen

KalbarOnline.com – Penjabat (Pj) Bupati Kayong Utara, Romi Wijaya menghadiri upacara peringatan Hari ulang tahun…

21 hours ago

Seorang Pemuda di Kubu Raya Nekat Curi Troli Basarnas untuk Modal Judi Slot

KalbarOnline – Seorang pemuda di Kubu Raya berinisial ED (29) diamankan polisi terkait kasus pencurian.…

21 hours ago

Bappeda Pontianak Ajak Stakeholders Identifikasi Potensi Risiko Pembangunan SPALD-T

KalbarOnline.com – Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Kota Pontianak menggelar Focus Group Discussion (FGD) untuk…

22 hours ago

Ani Sofian Instruksikan Dishub Pontianak Tertibkan Truk Kontainer Tanpa Twist Lock

KalbarOnline.com – Insiden jatuhnya boks kontainer di jalan raya sudah beberapa kali terjadi di Pontianak.…

22 hours ago