Categories: Pontianak

Pilgub Kalbar 2018, Wasekjen DPP Golkar Minta Aparat Penegak Hukum Berantas Praktek Intimidasi di Pedalaman

Deklarasi Rakyat Midji-Norsan

KalbarOnline, Pontianak – Wasekjen DPP Partai Golkar sekaligus Direktur Pemenangan Midji-Norsan, Maman Abdurrahman mengatakan ada dua alasan Golkar mendukung pasangan Midji-Norsan.

“Pertama, elektabilitas keduanya sangat tinggi. Dan yang paling penting adalah, tingkat kepuasan publik di Kota Pontianak dan Kabupaten Mempawah diatas 90 persen. Artinya ada sebuah kepuasan masyarakat Kalbar di dua wilayah ini, dipimpin oleh dua tokoh ini, dengan ukuran basis akademis survey. Oleh karena itu tidak ada satu alasan rasionalitas apapun untuk tidak memilih pasangan Midji-Norsan,” tegasnya.

“Selain, pertama, musuh kita adalah praktek-praktek intimidasi di daerah pedalaman, oleh karena itu kita minta kepada aparat penegak hukum, dalam rangka menciptakan proses demokrasi yang bermartabat dan objektif. Mari kita sama-sama mendukung aparat jajaran Polda Kalbar diseluruh kabupaten/kota untuk menekan tingkat intimidasi yang terjadi. Pesta demokrasi kali ini harus jadi pesta demokrasi masyarakat Kalbar yang berdasarkan rasionalitas dan objektivitas,” tandasnya.

Simak selengkapnya pada video di atas

(Fai)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Peringati Hari Kartini, PLN Beri Santunan untuk 30 Muslimah Tangguh di Kalimantan Selatan

KalbarOnline, Banjarbaru - Dengan semangat memperingati Hari Kartini 2024, PT PLN (Persero) Unit Induk Penyaluran…

5 hours ago

Harisson Tegaskan Tidak Akan Maju Pilkada 2024

KalbarOnline, Pontianak - Di tengah ramainya isu sejumlah penjabat kepala daerah di beberapa provinsi dan…

8 hours ago

Atlet PPLP Kalbar Raih Prestasi Terbaik di Ajang Atletik Internasional Dubai

KalbarOnline, Pontianak - Atlet binaan kawah candradimuka Pusat Pendidikan dan Pelatihan Pelajar (PPLP) Dinas Kepemudaan,…

9 hours ago

Pasar Bodok Membara, 25 Ruko Luluh Lantak Dalam Semalam

KalbarOnline, Pontianak - Kebakaran hebat menghantam Pasar Bodok, Kecamatan Parindu, Kabupaten Sanggau, Kalimantan Barat, Jumat…

11 hours ago

Hendak Tawuran, Empat Remaja di Pontianak Diamankan Polisi

KalbarOnline, Pontianak - Polisi mengamankan empat remaja berinisial FB (17 tahun), HP (17 tahun), RF…

16 hours ago

Dua Pria Kubu Raya Ditangkap, Hendak Edarkan 45 Paket Sabu ke Para Nelayan

KalbarOnline, Kubu Raya - Dua pria asal Kubu Raya, SS (31 tahun) dan AL (33…

17 hours ago