Categories: Kubu Raya

Arief Joni Sebut Dukungan PKS Untuk Midji-Norsan Sesuai Keinginan Masyarakat Kalbar

KalbarOnline, Kubu Raya – Ketua DPW PKS Kalbar, Arief Joni Prasetyo menuturkan SK dukungan atau mengusung Midji-Norsan dan Muda-Jiwo akan keluar pekan ini. Sebenarnya surat rekomendasi calon gubernur, sudah keluar.

Namun karena sesuai dengan peraturan KPU harus mempunyai calon wakil gubernur.

Dan setelah Sutamidji bergabung dengan Ria Norsan, usulan itu disampaikan.

“Mudah-mudahan pekan ini surat rekomendasi atau SK itu sudah turun,” tuturnya, seperti dilansir dari Tribun Pontianak.

Deal politik, menurutnya, tentu ada, karena mendukung bukan memberikan cek kosong.

“Pertama kita lihat mayoritas konstituen PKS mendukung Sutarmidji. Survei menunjukkan masyarakat Kalbar mayoritas menunjuk Sutarmidji-Ria Norsan,” terangnya.

“Ini merupakan amanah untuk PKS dan tentunya pengalaman kedua paslon selama ini menjadi alasan PKS untuk mendukung dan untuk Indonesia maju serta komitmen bersama,” tandasnya. (Fai)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Bupati Kapuas Hulu Kunker ke Hulu Gurung, Buka Layanan Kesehatan Gratis Untuk Masyarakat

KalbarOnline, Kapuas Hulu - Bupati Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan melaksanakan kunjungan kerja selama dua hari…

5 hours ago

10 Tahun Reforma Agraria Lampaui Target, Menteri AHY: On the Right Track!

KalbarOnline, Denpasar - Perjalanan reforma agraria telah mencapai 10 tahun. Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala…

5 hours ago

DAK Kabupaten Kapuas Hulu 2024 Rp 89 M

KalbarOnline, Kapuas Hulu - Bupati Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan menyampaikan, bantuan Dana Alokasi Khusus (DAK)…

7 hours ago

Sekda Kapuas Hulu Hadiri Reforma  Agraria Summit 2024 di Bali

KalbarOnline, Bali - Sekretaris Daerah Kabupaten Kapuas Hulu, Mohd Zaini menghadiri pertemuan Reforma Agraria Summit…

7 hours ago

Honda ADV 160: Pilihan Motor Petualang Tangguh dengan Mesin 160 cc

KalbarOnline - Honda ADV 160 menjadi pilihan menarik bagi para pecinta skuter di Indonesia. Dikenal…

9 hours ago

Honda PCX160: Motor Mewah dengan Performa Tangguh di Indonesia

KalbarOnline - Honda PCX160 kini hadir di Indonesia dengan pilihan mesin petrol yang menawarkan performa…

9 hours ago