Categories: Ketapang

Satpol PP Ketapang Robohkan Gapura, Kasat: Selain Mengancam Keselamatan Juga Diduga Tak Berizin

KalbarOnline, Ketapang – Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Ketapang yang dipimpin langsung oleh Kepala Satuan (Kasat) Pol PP, Edy Junaidi, melakukan penertibpan terhadap Gapura yang terletak di Jalan Pawan 1 Kecamatan Benua Kayong Ketapang, Senin (9/10).

Satpol PP mengambil tindakan dengan merobohkan gapura tersebut dikarena kondisi gapura sudah terlihat condong akibat salah satu tiang penopangnya patah sehingga dapat mengancam keselamatan pengguna jalan.

Kasat Pol PP kepada awak media menjelaskan selain mengancam keselamatan gapura tersebut juga tidak memiliki ijin

“Permasalahannya bangunan ini kita tidak mengetahui siapa pemiliknya, karena waktu masang tidak ada komfirmasi, ijin atau tidak belum tau adanya, Dinas terkait seharusnya bergerak,” ujarnya.

Lebih lanjut Edy Junaidi mengatakan sebenarnya tupoksi Satpol PP adalah penegakan Perda, namun karena Kondisi gapura yang sudah mau roboh terpaksa Satpol PP turun tangan.

“Terpaksa kita turun tangan padahal didalam besi tersebut ada kabel dan CCTV takutnya bila kita rusak jadi masalah lagi,” kata Edy Junaidi.

Selain itu ia juga menyesalkan karena saat pemangan gapura tersebut pihaknya tidak diberitahukan.

“Seandainya dari awal pemasangan paling tidak kami di kasi tau kami dapat tertibkan dalam waktu berapa lama sejak didirikan,” tandasnya. (Adi LC)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Kantor BKD Kayong Utara Terbakar

KalbarOnline, Kayong Utara - Akibat korsleting listrik, Kantor Badan Keuangan Daerah (BKD) Kabupaten Kayong Utara…

2 hours ago

Sopir Bus Damri Meninggal dalam Perjalanan dari Pontianak ke Pangkalanbun

KalbarOnline, Pontianak - Seorang sopir bus Damri meninggal dunia dalam perjalanan dari Pontianak menuju Pangkalanbun,…

2 hours ago

Dedikasi 39 Tahun, Muefri Ketua Pengadilan Tinggi Pontianak Resmi Purnabakti

KalbarOnline, Pontianak - Setelah mendedikasikan karirnya selama 39 tahun, Ketua Pengadilan Tinggi Agama Pontianak, Muefri…

2 hours ago

Bangga, Batik Karya Kreasi Sungai Putat Tampil Memukau di Hadapan Jokowi

KalbarOnline, Pontianak - Ketua Kreasi Sungai Putat (KSP), Syamhudi mengungkapkan rasa bangganya bahwa batik produksinya…

2 hours ago

Air Terjun Riam Macan: Surga Tersembunyi di Kalimantan Barat yang Sarat Makna Religi

KalbarOnline, Bengkayang - Kalimantan Barat tidak hanya kaya akan keanekaragaman budaya dan suku, tetapi juga…

7 hours ago

Kilas Balik Sejarah Putussibau Tahun 1895, Pernah Dipimpin Controleur LC Westenenk

KalbarOnline, Putussibau - Bupati Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan bertindak sebagai inspektur upacara pada peringatan HUT…

18 hours ago