Categories: Pontianak

Kembali Pimpin PRSI Pontianak, Ini Komitmen Edi

KalbarOnline, Pontianak – Ketua PRSI Pontianak terpilih, Edi Rusdi Kamtono berkomitmen mendorong prestasi atlet renang Kota Pontianak.

Satu diantaranya dengan memperjuangkan kemudahan menggunakan fasilitas kolam renang khususnya di Ampera, Pontianak.

“Targetnya bagaimana memanfaatkan kolam renang yang ada sebagai fasilitas bagi klub dan atlet dengan biaya sekecil mungkin untuk atlet berprestasi,” ujarnya seperti dilansir dari Pontianak.tribunnews.com.

Menurutnya, satu diantara keberhasilan dalam memimpin PRSI Pontianak periode sebelumnya, adalah mewujudkan kolam renang berstandar nasional di Ampera.

Sementara di bidang prestasi diakuinya, atlet Pontianak telah mencatatkan berbagai prestasi di tingkat Kalbar. Sementara di tingkat nasional, sejauh ini menurutnya memang masih cukup berat.

“Karena di tingkat nasional itu lawanya atlet sea games, ASEAN Games dan mereka latihan di luar negeri dari Tiongkok sampai Australia. Jadi wajar saja,” akunya

Kendati berat menurutnya, untuk mencetak atlet berptrestasi akan terus dilakukan secara bertahap. (Fai)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Komunitas Energi Muda Dukung Sugioto Maju Wakil Wali Kota Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Komunitas Energi Muda Pontianak menyatakan dukungannya kepada Sugioto untuk maju mencalonkan diri…

2 hours ago

Pj Gubernur Kalbar Resmikan GOR Terpadu Ayani Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Pembangunan Gelanggang Olahraga (GOR) Terpadu Ayani Pontianak yang berlokasi di kawasan Gelora…

7 hours ago

Pemkot Pontianak Salurkan 41 Hewan Kurban, Salat Idul Adha Digelar di Depan Kantor Wali Kota

KalbarOnline, Pontianak – Pemerintah Kota (Pemkot) Pontianak menyalurkan sebanyak 41 hewan kurban sapi untuk dibagikan…

8 hours ago

Pj Wako Sebut Persyaratan Lunas PBB di PPDB Sifatnya Edaran, Dilampirkan Saat Siswa Dinyatakan Diterima

KalbarOnline, Pontianak - Terkait pemberlakuan bukti lunas Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) sebagai salah satu…

8 hours ago

Kapolsek Pulau Maya Beri Pembinaan Cegah Bullying di SMP Negeri 03 Pulau Karimata Kayong Utara

KalbarOnline, Kayong Utara - Kapolsek Pulau Maya Karimata, IPDA Abu Mansur beserta personel Bhabinkamtibmas  mengunjungi…

8 hours ago

Pemkot Pontianak Larang Penggunaan Kantong Plastik untuk Daging Kurban

KalbarOnline, Pontianak - Pemerintah Kota Pontianak melarang panitia kurban menggunakan kantong plastik sebagai wadah daging…

8 hours ago