Categories: Kayong Utara

DPR RI Diharapkan Dapat Selesaikan Permasalahan Gunung Tujuh

KalbarOnline, Kayong Utara – Kepala Dinas Perumahan, Kawasan Permukiman dan Lingkungan Hidup, Tommy Djunaidi berharap melalui kunjungan belasan perwakilan anggota DPR RI Komisi IV yang diketuai Wakil Ketua DPR RI Komisi IV Daniel Johan ke Kabupaten Kayong Utara, khususnya di permasalahan tambang granit di Kecamatan Teluk Batang ini dapat menyelesaikan permasalahan yang ada.

Seperti dilansir dari Pontianak.tribunnews.com, Bahkan Pimpinan rombongan Daniel Johan bersama belasan anggota DPR RI juga sudah menyatakan ingin memastikan masyarakat bisa mempertahankan hidup yang layak.

Pada kunjungan kerjanya ini, Daniel Johan bersama anggota DPR RI juga melakukan penghijauan.

Melakukan ruatan untuk mensakralkan Gunung Tujuh sebagai wilayah yang disucikan masyarakat Teluk batang, dan melakukan reboisasi, dengan penanaman pohon.

Selama ini, menurutnya dari masyarakat yang diistilahkan pihak pro tambang menyatakan, bahwa mereka sangat berharap tambang Batu Granit perusahaan PT Teluk Batang Mitra Sejati dapat diterima karena dapat menciptakan lapangan kerja dan kesejahteraan di Desa mereka.

Namun di lain pihak, yang diistilahkan pihak kontra tambang, menyatakan menolak tambang Batu Granit dikarenakan kekhawatiran terhadap kerusakan lingkungan, kerusakan sumber air bersih, dan menurut warga setempat kawasan tersebut merupakan situs budaya dan sejarah.

“Nah semoga saja permasalahan dan keluhan dari masyarakat yang pro maupun kontra juga dapat diselesaikan melalui intervensi masuknya program-program pembangunan di Telok Batang seperti program-program ekonomi produktif, infrastruktur air bersih, pertanian pangan, penghijaun dan reboisasi, dan lain lain,” harapnya. (Adi LC)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Kantor BKD Kayong Utara Terbakar

KalbarOnline, Kayong Utara - Akibat korsleting listrik, Kantor Badan Keuangan Daerah (BKD) Kabupaten Kayong Utara…

2 hours ago

Sopir Bus Damri Meninggal dalam Perjalanan dari Pontianak ke Pangkalanbun

KalbarOnline, Pontianak - Seorang sopir bus Damri meninggal dunia dalam perjalanan dari Pontianak menuju Pangkalanbun,…

2 hours ago

Dedikasi 39 Tahun, Muefri Ketua Pengadilan Tinggi Pontianak Resmi Purnabakti

KalbarOnline, Pontianak - Setelah mendedikasikan karirnya selama 39 tahun, Ketua Pengadilan Tinggi Agama Pontianak, Muefri…

2 hours ago

Bangga, Batik Karya Kreasi Sungai Putat Tampil Memukau di Hadapan Jokowi

KalbarOnline, Pontianak - Ketua Kreasi Sungai Putat (KSP), Syamhudi mengungkapkan rasa bangganya bahwa batik produksinya…

2 hours ago

Air Terjun Riam Macan: Surga Tersembunyi di Kalimantan Barat yang Sarat Makna Religi

KalbarOnline, Bengkayang - Kalimantan Barat tidak hanya kaya akan keanekaragaman budaya dan suku, tetapi juga…

7 hours ago

Kilas Balik Sejarah Putussibau Tahun 1895, Pernah Dipimpin Controleur LC Westenenk

KalbarOnline, Putussibau - Bupati Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan bertindak sebagai inspektur upacara pada peringatan HUT…

17 hours ago