Categories: Pontianak

Belum Memberikan Prestasi Selama Memimpin, Syarif Abdullah Minta Karolin Fokus Dulu Memimpin Landak

Bahkan Belum 6 Bulan Menjabat Sebagai Bupati

KalbarOnline, Pontianak – Ketua DPW Partai Nasdem Kalbar, Syarif Abdullah Alkadrie mengatakan, meski survei cirus menempatkan Karol lebih populer ketimbang Midji, itu hanya popularitas biasa, tapi tingkat kesukaan atau tingkat keterpilihannya (elektabilitas) lebih rendah dibandingkan dengan Sutarmidji.

“Kita optimislah,” ujarnya.

Optimis ini, katanya, karena elektabilitas semua lembaga survey yang sudah merilis menempatkan Sutarmidji di urutan atas.

“Saya yakin apabila head to head, Midji akan lebih mudah memenangkan petarungan,” tekadnya.

Menurutnya, Karolin belum memberikan prestasi selama menjabat sebagai kepala daerah.

Apalagi ia belum sampai 6 bulan menjabat kepala daerah. Seharusnya dia lebih fokus dulu memimpin kabupaten yang dia pimpin.

Nasdem sebagai partai yang ikut mengusung juga sangat menyanyangkan. Hal ini karena partai mendukungnya secara ikhlas tanpa ada imbalan apa-apa.

“Hanya kami menginginkan beliau bisa memimpin dengan baik sebagai Bupati Kabupaten Landak,” harapnya. (Fai)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Survei Poltracking: Kalau Head to Head Midji-Norsan Menang di Atas 50 Persen

KalbarOnline, Pontianak - Calon Gubernur Kalbar, Sutarmidji menyebutkan, bahwa berdasarkan hasil simulasi survei yang dilakukan…

3 hours ago

Bupati Fransiskus Buka Festival Budaya Kabupaten Kapuas Hulu 2024

KalbarOnline, Putussibau - Bupati Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan membuka secara resmi Festival Budaya Kabupaten Kapuas…

4 hours ago

Perempuan Muda Tewas Jatuh dari Lantai 3 Gym di Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Seorang wanita muda berusia 22 tahun tewas jatuh dari lantai 3 bangunan…

4 hours ago

Pelaku Pengancaman Karyawan Laundry dengan Pistol Airsoft Gun di Pontianak Berhasil Ditangkap

KalbarOnline, Pontianak - Tim Resmob Polda Kalbar berhasil mengamankan pelaku pengancaman menggunakan senjata api jenis…

9 hours ago

Patung Pantak Dicuri, DAD Sabung: Jika Tidak Dikembalikan Kami Akan Buat Ritual

KalbarOnline, Pontianak - Dewan Adat Dayak Desa Sabung, Kecamatan Subah, Kabupaten Sambas akan melakukan ritual…

9 hours ago

Masjid Ismuhu Yahya Bagikan Daging Kurban ke Warga Non Muslim

KalbarOnline, Kubu Raya - Masjid Ismuhu Yahya di Kabupaten Kubu Raya turut melaksanakan pemotongan hewan…

9 hours ago