Categories: Kubu RayaPontianak

Hery Marantika Resmi Jabat Kepala Kantor SAR

KalbarOnline, Kubu Raya, Pontianak – Kepala Kantor SAR Pontianak resmi berganti yang sebelumnya dipimpin oleh Slamet Riyadi, SH kini dijabat Hery Marantika, SH., M.Si sebagai Pimpinan Kantor SAR Pontianak yang baru.

Serah terima jabatan tersebut dilaksanakan di aula Kantor SAR Pontianak, Kecamatan Sui Raya, Kabupaten Kubu Raya, Sabtu (12/8).

“Saya pribadi dan keluarga mohon maaf apabila selama menjabat terdapat kesalahan dalam memimpin,” ucap Slamet Riyadi.

Dirinya juga berpesan agar terus meningkatkan kinerja baik setelah masa kepemimpinannya selesai.

Sementara itu, Hery Marantika mengatakan terimakasih atas sumbangsih Kepala Kantor sebelumnya dan akan melanjutkan tongkat estafet yang diberikan kepadanya.

“Jauh sebelumnya saya datang ke Pontianak ini, saya selalu mendengar bahwa terdapat berlian di Kantor SAR Pontianak. Setelah saya tiba barulah saya melihat berlian tersebut tergambarkan ke dalam karakter senior kita bapat Slamet Riyadi ini,” kata Hery, sontak suasana pun menjadi hening para hadirin merasa terharu mendengarnya.

Dalam acara tersebut juga dilakukan serah terima, Ketua Dharmawanita Kantor SAR Pontianak yang lama kepada Ketua Dharmawanita yang baru. (Ian)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Kantor BKD Kayong Utara Terbakar

KalbarOnline, Kayong Utara - Akibat korsleting listrik, Kantor Badan Keuangan Daerah (BKD) Kabupaten Kayong Utara…

54 mins ago

Sopir Bus Damri Meninggal dalam Perjalanan dari Pontianak ke Pangkalanbun

KalbarOnline, Pontianak - Seorang sopir bus Damri meninggal dunia dalam perjalanan dari Pontianak menuju Pangkalanbun,…

56 mins ago

Dedikasi 39 Tahun, Muefri Ketua Pengadilan Tinggi Pontianak Resmi Purnabakti

KalbarOnline, Pontianak - Setelah mendedikasikan karirnya selama 39 tahun, Ketua Pengadilan Tinggi Agama Pontianak, Muefri…

58 mins ago

Bangga, Batik Karya Kreasi Sungai Putat Tampil Memukau di Hadapan Jokowi

KalbarOnline, Pontianak - Ketua Kreasi Sungai Putat (KSP), Syamhudi mengungkapkan rasa bangganya bahwa batik produksinya…

1 hour ago

Air Terjun Riam Macan: Surga Tersembunyi di Kalimantan Barat yang Sarat Makna Religi

KalbarOnline, Bengkayang - Kalimantan Barat tidak hanya kaya akan keanekaragaman budaya dan suku, tetapi juga…

6 hours ago

Kilas Balik Sejarah Putussibau Tahun 1895, Pernah Dipimpin Controleur LC Westenenk

KalbarOnline, Putussibau - Bupati Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan bertindak sebagai inspektur upacara pada peringatan HUT…

17 hours ago