Categories: Kubu Raya

PDAM Kubu Raya Akan Menambah Kapasitas Air Bersih

KalbarOnline, KubuRaya – Upaya Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat khususnya daerah Kubu Raya, Dirut PDAM Kubu Raya, Darwis Dolmanan mengatakan saat ini pihaknya sedang menggodok kapasitas permintaan para pelanggan yang ingin dialiri air PDAM.

“Kapasitas produksi air kita sudah sangat kritis dari jumlah pelanggan, artinya dari jumlah 16.000 pelanggan sedangkan untuk kapasitas hanya untuk 14.000 pelanggan, jadi sudah kelebihan. Untuk itu sekarang kita sedang menyusun pembangunan pabrik airnya,” kata Darwis saat ditemui di ruang kerjanya, Senin (10/7).

Menurut dia dari jumlah pelanggan lebih besar tentunya kapasitas pabrik air PDAM juga mesti ditambah untuk itu pihaknya saat ini sedang melakukan pelangkapan administrasi untuk mengajukan penambahan pembangunan pipa air bersih PDAM.

“Sumber dananya bisa melalui dari APBN, APBD maupun dana PDAM sendiri. Untuk inilah kami sedang mempersiapkan bisnis plan, fosfor plan, dan Rencana Induk SPAM (Rispam). Mudah-mudahan di tahun 2018 pelaksanaan pembangunan pengelolaan pabrik air bersih sudah bisa dilaksanakan,” pungkas pejabat baru, Kepala PDAM Kubu Raya ini. (Ian)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Dekranasda Kubu Raya Turut Andil Meriahkan HUT Dekranas 2024 di Kota Solo

KalbarOnline, Pontianak - Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Kabupaten Kubu Raya Provinsi Kalimantan Barat turut…

3 hours ago

Taman Akcaya Pontianak: Destinasi Wisata Seru di Kalimantan Barat

KalbarOnline, Pontianak - Taman Akcaya Pontianak yang terletak di Jalan Sutan Syahrir, Kecamatan Pontianak Kota…

5 hours ago

Menikmati Keindahan Taman Alun-Alun Kapuas di Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Taman Alun-Alun Kapuas adalah salah satu destinasi wisata populer di Kota Pontianak,…

5 hours ago

Menyusuri Sejarah di Tugu Digulis Pontianak, Kalimantan Barat

KalbarOnline, Pontianak - Pontianak sebagai ibu kota Kalimantan Barat memiliki banyak destinasi wisata yang menarik untuk dikunjungi.…

5 hours ago

Istana Kadriah, Pontianak: Menguak Sejarah dan Budaya Kesultanan Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Ingin menyelami sejarah dan kebudayaan Kesultanan Pontianak di masa lampau? Datanglah ke…

5 hours ago

KPU Perkenalkan “PAWAN”, Maskot Pilkada Ketapang 2024

KalbarOnline, Ketapang - Komisi Pemilu Umum (KPU) Kabupaten Ketapang melakukan peluncuran tahapan pemilihan kepala daerah…

6 hours ago