Categories: Sekadau

Ngabuburit Ala Anak Muda Desa Sungai Ayak

Menunggu Berbuka Puasa Dengan Memancing

KalbarOnline, Sekadau – Sekelompok anak muda di Desa Sungai Ayak, Kecamatan Belitang Hilir menunggu waktu berbuka puasa dengan memancing ikan. Hal itu dilakukan tak lain hanya menunggu Adzan Maghrib berkumandang.

“Ya mengisi waktu menunggu berbuka, bagus mancing daripada bengong. Mana tau dapat ikan, bisa juga buat sahur esok hari,” ungkap Idha Tarmizi kepada awak media.

Idha, pria asal Kembayan itu melanjutkan, memang disini tidak seperti di kota-kota, “orang ngabuburit dengan beragam cara. Dulu waktu masih di Jawa Barat semasa menuntut ilmu, kita juga pergi mancing di balong (kolam pemancingan),” ujarnya.

“Nah, disini ada suasana baru dan nyaman kalau mancingnya di tengah Sungai Kapuas yang luas. Perkara dapat atau tidaknya ikan, yang penting hati senang menunggu berbuka puasa,” tutupnya sembari menunjukan beberapa bekal buat hidangan berbuka diatas sampan dan beberapa grup anak-anak muda menuggu waktu berbukan puasa dengan diisi kegiatan memancing ikan. (Mus)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

IMI Kalbar Awards, Motivasi Bagi Atlet dan Tokoh Pemerhati Otomotif

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat, Harisson menghadiri acara IMI Kalbar Award yang…

5 hours ago

Pemprov Siap Kurasi Event Ikanmas Masuk Kalender Event Kalbar

KalbarOnline, Pontianak - Kepala Dinas Kepemudaan, Olahraga dan Pariwisata (Kadisporapar) Kalbar, Windy Prihastrai membuka Ikanmas…

5 hours ago

Windy Apresiasi Sahabat Thalasemia Fakultas Kedokteran Untan Jadi Pendonor Darah Tetap

KalbarOnline, Pontianak - Ketua Perhimpunan Orang Tua Penyandang Thalasemia Indonesia (POPTI) Provinsi Kalbar, Windy Prihastari…

5 hours ago

Optimasi Lahan Dalam Menunjang Ketahanan Pangan Bagi Masyarakat

KalbarOnline, Pontianak - Sektor pertanian mempunyai peranan yang sangat penting dalam membangun perekonomian nasional termasuk…

5 hours ago

Kolaborasi TP PKK Kalbar bersama DP3A dan Dinas Ketahanan Pangan Lakukan Aksi Nyata Gota Stunting

KalbarOnline, Pontianak - Dalam rangka mendukung percepatan penurunan angka prevalensi stunting di Provinsi Kalbar, TP…

5 hours ago

Pj Gubernur Harisson Lepas Ekspedisi Rupiah Berdaulat 2024

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat, Harisson bersama pihak terkait dan jajaran Forkopimda…

6 hours ago