Categories: Kapuas Hulu

USBN Resmi Dilaksanakan

Pelaksanaan USBN di Kapuas Hulu Berjalan Lancar

KalbarOnline, Kapuas Hulu – Pelaksanaan Ujian Sekolah Berbasis Nasional (USBN) tingkat Sekolah Menengah Pertama (SMP) resmi dilaksanakan pada Senin (17/4). Tak terkecuali SMP sederajat di Kabupaten Kapuas Hulu.

Tampak di hari pertama pelaksanaan USBN di SMP Negeri 1 Nanga Embaloh, Kecamatan Embaloh Hilir, Kabupaten Kapuas Hulu, berjalan lancar dan tidak ada hambatan. Tampak juga para siswa tampak fokus dalam mengisi soal ujian

“Ada tiga mata pelajaran yang di USBN-kan, yaitu pelajaran Agama, PPKN dan IPS yang dilaksanakan selama tiga hari,” tutur Wiwinarti guru SMPN 1 Embaloh Hilir.

“Hari pertama kita laksanakan mata pelajaran Agama, PPKN hari kedua dan IPS hari ketiga atau terakhir. Untuk pengisisan soal kita mulai dari pukul 08.00 – 10.00 WIB, dengan 40 soal pilihan ganda dan 5 soal esai yang terbagi dalam tiga ruangan,” timpal Wiwinarti.

“Saya berharap sebanyak 55 siswa SMPN 1 nanga Embaloh yang ikut USBN bisa mengerjakan soal dengan benar sehingga bisa mendapatkan nilai yang baik pula,” pungkasnya. (Ishaq)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Kantor BKD Kayong Utara Terbakar

KalbarOnline, Kayong Utara - Akibat korsleting listrik, Kantor Badan Keuangan Daerah (BKD) Kabupaten Kayong Utara…

2 hours ago

Sopir Bus Damri Meninggal dalam Perjalanan dari Pontianak ke Pangkalanbun

KalbarOnline, Pontianak - Seorang sopir bus Damri meninggal dunia dalam perjalanan dari Pontianak menuju Pangkalanbun,…

2 hours ago

Dedikasi 39 Tahun, Muefri Ketua Pengadilan Tinggi Pontianak Resmi Purnabakti

KalbarOnline, Pontianak - Setelah mendedikasikan karirnya selama 39 tahun, Ketua Pengadilan Tinggi Agama Pontianak, Muefri…

2 hours ago

Bangga, Batik Karya Kreasi Sungai Putat Tampil Memukau di Hadapan Jokowi

KalbarOnline, Pontianak - Ketua Kreasi Sungai Putat (KSP), Syamhudi mengungkapkan rasa bangganya bahwa batik produksinya…

3 hours ago

Air Terjun Riam Macan: Surga Tersembunyi di Kalimantan Barat yang Sarat Makna Religi

KalbarOnline, Bengkayang - Kalimantan Barat tidak hanya kaya akan keanekaragaman budaya dan suku, tetapi juga…

7 hours ago

Kilas Balik Sejarah Putussibau Tahun 1895, Pernah Dipimpin Controleur LC Westenenk

KalbarOnline, Putussibau - Bupati Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan bertindak sebagai inspektur upacara pada peringatan HUT…

18 hours ago