Categories: Pontianak

Menatap Kalbar 2018, Hildi Hamid Nyatakan Diri Siap Maju Jadi Calon Gubernur

KalbarOnline, Pontianak – Orang nomor 1 (satu) di Kabupaten Kayong Utara, Hildi Hamid menyatakan bahwa dirinya siap maju menjadi calon Gubernur Kalimantan Barat pada Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak tahun 2018.

Namun, Bupati Kayong Utara ini mengatakan, masih ingin melihat terlebih dahulu respon dari masyarakat.

“Kita lihat dululah respon masyarakat seperti apa, saya siap maju dan siap mundur untuk kepentingan masyarakat,” katanya usai acara pelantikan Pengurus Wilayah Nahdlatul Ulama (PWNU) Kalimantan Barat masa khidmat 2017-2022, di Hotel Mahkota Pontianak, Sabtu (01/04) kemarin.

Menurutnya, maju sebagai Gubernur merupakan merebutkan kekuasaan, dan kewenangan, namun niat menjadi Gubernur adalah untuk kepentingan masyarakat.

“Yang pasti akan membuat Kalbar menjadi lebih baik,” tandasnya. (Fai)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Pontianak Pamerkan Berbagai Kerajinan Khas di Expo Dekranas Solo

KalbarOnline, Solo - Berbagai kerajinan khas Kalimantan Barat (Kalbar) dipamerkan dalam Expo HUT ke-44 Dewan…

7 hours ago

Mengungkap Keindahan Danau Sentarum: Surga Tersembunyi di Kalimantan Barat

KalbarOnline, Kapuas Hulu - Kalimantan Barat, tanah yang kaya akan keindahan alam, menyimpan sebuah permata…

7 hours ago

Menikmati Keindahan Alam di Air Terjun Sarai Sawi, Kalimantan Barat

KalbarOnline, Sintang - Air Terjun Sarai Sawi mungkin belum begitu dikenal luas, namun keindahan alamnya…

7 hours ago

Keindahan Goa Beluan di Kabupaten Kapuas Hulu, Kalimantan Barat

KalbarOnline, Kapuas Hulu - Goa Beluan, destinasi eksotis yang tersembunyi di Kabupaten Kapuas Hulu, Kalimantan…

7 hours ago

Jelajahi Keindahan Alam Kalimantan Barat: Lubuk Semah, Surga Snorkeling di Tengah Hutan

KalbarOnline, Kapuas Hulu - Apakah Anda bosan dengan destinasi snorkeling yang biasa-biasa saja? Kalimantan Barat…

7 hours ago

Mengungkap Keindahan Sungai Kapuas: Destinasi Wisata Ikonik di Kalimantan Barat

KalbarOnline, Pontianak - Sungai Kapuas, menjadi salah satu sungai terpanjang yang mengalir di Indonesia, bukan…

7 hours ago