Categories: Kayong Utara

Tuan Rumah STQ se Kalbar, Sekda: Persiapan Sudah 60 Persen

KalbarOnline, Kayong Utara – Pemerintah Kabupaten Kayong Utara dipercayakan menjadi tuan rumah Seleksi Tilawatil Quran (STQ) se Kalbar.

Sekretaris Daerah Kabupaten Kayong Utara, Hilaria Yusnani mengatakan bahwa berbagai persiapan sudah dipersiapkan.

Seperti diketahui, STQ se Kalbar akan dilaksanakan pada Selasa, 9 Mei 2017 hingga Senin 15 Mei 2017 mendatang.

“Persiapan berdasarkan persentase sudah mencapai 60 persen,” ujarnya Sekda.

Sekda juga mengungkapkan bahwa dalam waktu dekat pihaknya selaku tuan rumah akan menggelar pertemuan dengan pemerintah Provinsi, guna memaparkan berbagai kesiapan Kayong Utara sebagai tuan rumah Seleksi Tilawatil Quran (STQ) se Kalimatan Barat tersebut.

“Untuk persiapan STQ kita sudah berapa kali melaksanakan rapat di tingkat Kabupaten bersama tim dari Provinsi. Insya Allah, persiapan kita sudah mencapai 60 persen. Selain itu pada tanggal 31 Maret nanti kita persentasikan ke Pemerintah Provinsi terkait persiapan. kita juga akan mempersiapkan round down acaranya, mulai dari persiapan, penerimaan tamu datang ke Kayong Utara juga sudah kita persiapkan,” pungkasnya. (Adi)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Polres Kapuas Hulu Gelar Pelatihan Profesionalisme Fungsi Intelkam Bagi Personel

KalbarOnline, Putussibau - Kapolres Kapuas Hulu, AKBP Hendrawan membuka pelatihan profesionalisme personel Intelkam Polres Kapuas…

3 hours ago

Suami di Kubu Raya Pergoki Istrinya Diduga Selingkuh dengan Seorang Tokoh Agama

KalbarOnline.com – Beredar di media sosial sebuah video seorang suami di Kecamatan Sungai Kakap, Kabupaten…

6 hours ago

HUT ke-41 BPKP, Romi Wijaya: Semakin Akseleratif dan Independen

KalbarOnline.com – Penjabat (Pj) Bupati Kayong Utara, Romi Wijaya menghadiri upacara peringatan Hari ulang tahun…

7 hours ago

Seorang Pemuda di Kubu Raya Nekat Curi Troli Basarnas untuk Modal Judi Slot

KalbarOnline – Seorang pemuda di Kubu Raya berinisial ED (29) diamankan polisi terkait kasus pencurian.…

7 hours ago

Bappeda Pontianak Ajak Stakeholders Identifikasi Potensi Risiko Pembangunan SPALD-T

KalbarOnline.com – Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Kota Pontianak menggelar Focus Group Discussion (FGD) untuk…

8 hours ago

Ani Sofian Instruksikan Dishub Pontianak Tertibkan Truk Kontainer Tanpa Twist Lock

KalbarOnline.com – Insiden jatuhnya boks kontainer di jalan raya sudah beberapa kali terjadi di Pontianak.…

8 hours ago