Categories: Kayong Utara

Tuan Rumah STQ se Kalbar, Sekda: Persiapan Sudah 60 Persen

KalbarOnline, Kayong Utara – Pemerintah Kabupaten Kayong Utara dipercayakan menjadi tuan rumah Seleksi Tilawatil Quran (STQ) se Kalbar.

Sekretaris Daerah Kabupaten Kayong Utara, Hilaria Yusnani mengatakan bahwa berbagai persiapan sudah dipersiapkan.

Seperti diketahui, STQ se Kalbar akan dilaksanakan pada Selasa, 9 Mei 2017 hingga Senin 15 Mei 2017 mendatang.

“Persiapan berdasarkan persentase sudah mencapai 60 persen,” ujarnya Sekda.

Sekda juga mengungkapkan bahwa dalam waktu dekat pihaknya selaku tuan rumah akan menggelar pertemuan dengan pemerintah Provinsi, guna memaparkan berbagai kesiapan Kayong Utara sebagai tuan rumah Seleksi Tilawatil Quran (STQ) se Kalimatan Barat tersebut.

“Untuk persiapan STQ kita sudah berapa kali melaksanakan rapat di tingkat Kabupaten bersama tim dari Provinsi. Insya Allah, persiapan kita sudah mencapai 60 persen. Selain itu pada tanggal 31 Maret nanti kita persentasikan ke Pemerintah Provinsi terkait persiapan. kita juga akan mempersiapkan round down acaranya, mulai dari persiapan, penerimaan tamu datang ke Kayong Utara juga sudah kita persiapkan,” pungkasnya. (Adi)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Taman Akcaya Pontianak: Destinasi Wisata Seru di Kalimantan Barat

KalbarOnline, Pontianak - Taman Akcaya Pontianak yang terletak di Jalan Sutan Syahrir, Kecamatan Pontianak Kota…

1 hour ago

Menikmati Keindahan Taman Alun-Alun Kapuas di Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Taman Alun-Alun Kapuas adalah salah satu destinasi wisata populer di Kota Pontianak,…

1 hour ago

Menyusuri Sejarah di Tugu Digulis Pontianak, Kalimantan Barat

KalbarOnline, Pontianak - Pontianak sebagai ibu kota Kalimantan Barat memiliki banyak destinasi wisata yang menarik untuk dikunjungi.…

1 hour ago

Istana Kadriah, Pontianak: Menguak Sejarah dan Budaya Kesultanan Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Ingin menyelami sejarah dan kebudayaan Kesultanan Pontianak di masa lampau? Datanglah ke…

1 hour ago

KPU Perkenalkan “PAWAN”, Maskot Pilkada Ketapang 2024

KalbarOnline, Ketapang - Komisi Pemilu Umum (KPU) Kabupaten Ketapang melakukan peluncuran tahapan pemilihan kepala daerah…

2 hours ago

Polres Kubu Raya Gelar Reka Adegan Detik-detik Pembunuhan Fitri Amalia di Gang Limbung

KalbarOnline, Kubu Raya - Satuan Reserse Polres Kubu Raya menggelar rekonstruksi (reka ulang adegan) kasus…

3 hours ago