Categories: Sambas

Pelaku Pembuang Bayi di Sungai Tangaran Sambas, Sudah Diamankan Polisi

KalbarOnline, Sambas – Jajaran unit Reskrim Polsek Teluk Keramat serta Satuan Reskrim Polres Sambas, berhasil menangkap orang tua yang tega membunuh anaknya yang dibuang ke Sungai Kecamatan Tangaran, Kabupaten Sambas.

“Kedua Orang tua bayi masih berstatus pelajar. Bayi tersebut diduga hasil hubungan gelap orang tuanya,” terang Kasat Reskrim Polres Sambas, AKP Raden Real Mahendra saat dikonfirmasi, Kamis (2/3/17).

Berdasarkan pemeriksaan terhadap orang tua perempuan korban, NR (16) mengakui bahwa telah melahirkan serta membunuh bayi yang dilahirkannya sendirian di dalam kamar rumahnya.

“Setelah dilahirkan, NR memotong tali pusar dan membuangnya di sungai didepan rumahnya. Sementara pemeriksaan terhadap ayah bayi, berinisial TR, juga telah mengakui berhubungan badan dengan NR hingga hamil,” tutur Raden.

Kepolisian saat ini sedang melakukan pemeriksaan terhadap kedua orang tua bayi.

“Akibat persalinan tersebut, ibu korban harus mendapat perawatan di rumah sakit akibat pendarahan hebat,” tandasnya. (Mur)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

600 Pemuda Kalbar Terlibat dalam Aksi Menyala Kakak Asuh Stunting

KalbarOnline, Pontianak - 600 generasi muda dari berbagai komunitas dan organisasi di Kalimantan Barat terlibat…

2 hours ago

Presiden Jokowi Kenakan Wastra Khas Kalbar di KTT World Water Forum

KalbarOnline, Pontianak - Presiden Republik Indonesia Joko Widodo terlihat mengenakan wastra khas Kalimantan Barat (Kalbar)…

2 hours ago

PAN Restui Tjhai Chui Mie Maju Bersama Muhammadin di Pilwako Singkawang

KalbarOnline, Pontianak - DPP Partai Amanat Nasional (PAN) memberikan surat rekomendasi dukungan kepada bakal pasangan…

2 hours ago

Air Terjun Riam Budi: Permata Tersembunyi di Bengkayang yang Wajib Dikunjungi

KalbarOnline, Bengkayang - Air Terjun Riam Budi adalah salah satu destinasi wisata alam yang semakin…

11 hours ago

Pulau Lemukutan: Surga Tersembunyi dengan Keindahan Alam Bawah Laut di Kalimantan Barat

KalbarOnline, Bengkayang - Pulau Lemukutan, sebuah destinasi wisata yang mungkin masih terdengar asing bagi sebagian…

11 hours ago

Menikmati Keindahan Alam dan Sumber Air Bersih di Riam Madi, Bengkayang, Kalimantan Barat

KalbarOnline, Bengkayang - Riam Madi adalah sebuah destinasi wisata yang menggabungkan keindahan alam dengan manfaat…

11 hours ago