Categories: Kubu Raya

Berita Hoax Beredar Merupakan Upaya Memelintir Kebenaran

KalbarOnline, Kubu Raya – Berita hoax atau berita yang sangat diragukan kebenaranya yang beredar luas di media sosial ternyata sangat meresahkan masyarakat, khususnya masyarakat yang ada di Kabupaten Kubu Raya.

Terkait dengan hal tersebut, Ketua Komisi IV DPRD Kubu Raya, Yohanes, mengatakan bahwa informasi dari media massa adalah informasi yang sangat akurat, sedangkan berita hoax adalah berita yang  sengaja dibuat oleh orang-orang yang tak bertanggungjawab, sehingga meresahkan masyarakat.

“Berita Hoax dan berita yang berasal dari media sosial akan sangat bertolak belakang. Karena media massa mempunyai sumber resmi. Dan merupakan berita yang berasal dari fakta di lapangan. Selain itu Berita dari media massa telah teruji kebenarannya, sedangkan berita hoax adalah berita yang sengaja dibuat keliru oleh oknum-oknum tertentu untuk membuat masyarakat resah, khususnya masyarakat yang ada di Kabupaten Kubu Raya,” kata pria yang juga menjabat sebagai Dewan Pembina Majelis Adat Budaya Tionghoa, di Sui Raya, belum lama ini.

Dirinya mengimbau agar masyarakat harus cerdas dalam mencermati setiap berita yang beredar di masyarakat, baik itu secara lisan ataupun di media-media sosial yang sumbernya belum ada kepastian untuk sebuah kebenaran dalam suatu berita.

“Saya minta masyarakat cermati secara cerdas dengan akal sehat, untuk menilai kebenaran dari suatu berita. Dan Masyarakat juga jangan cepat terpengaruh serta cepat mengambil kesimpulan, terhadap berita hoax yang dapat meresahkan dan merugikan diri pribadi dan masyarakat secara umumnya,” pungkasnya. (Ian)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Wabup Wahyudi Minta Dinas Terkait Proaktif Wujudkan Kapuas Hulu Layak Anak

KalbarOnline, Putussibau - Wakil Bupati Kapuas Hulu, Wahyudi Hidayat membuka secara resmi rapat koordinasi kabupaten…

1 hour ago

Perguruan Tinggi dari Luar Negeri Akan Ramaikan Pameran Pendidikan di PCC, Catat Tanggalnya!

KalbarOnline, Pontianak - Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Kalimantan Barat bekerja sama dengan EMGS (Education…

3 hours ago

Kepolisian Selidiki Potongan Tubuh Manusia di Selokan Jalan Danau Sentarum

KalbarOnline, Pontianak - Potongan tubuh manusia ditemukan dalam selokan di Jalan Danau Sentarum, Kota Pontianak,…

4 hours ago

Pesona Pantai Temajuk: Surga Tersembunyi di Kalimantan Barat

KalbarOnline, Sambas - Indonesia dikenal sebagai negara kepulauan yang memiliki banyak destinasi wisata bahari menakjubkan.…

4 hours ago

Menikmati Keindahan Alam di Bukit Ampan: Destinasi Mendaki yang Memikat

KalbarOnline, Kapuas Hulu - Apakah Anda ingin merasakan sensasi mendaki namun masih pemula? Bukit Ampan…

4 hours ago

Keindahan Danau Balairam: Destinasi Wisata Menakjubkan di Kalimantan Barat

KalbarOnline, Kapuas Hulu - Kalimantan Barat dikenal dengan kekayaan alamnya yang luar biasa, salah satunya…

4 hours ago