Categories: Pontianak

Kanwil Direktorat Pajak Melepas Sandera Penunggak Pajak Tax Ammnesty

KalbarOnline, Pontianak – Kantor Wilayah Direktorat Kalimantan Barat melepaskan sandera penunggak pajak tax amnesty dari Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas II A, Kabupaten Kubu Raya setelah tersangka menginap di Lapas tersebut sejak 16 November 2016 lalu.

Untuk wajib pajak berinisal DPL berprofesi sebagai pemilik toko bangunan, kontraktor dan terdaftar sebagai wajib pajak di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Kalimantan Barat, sudah melunasi kewajibannya sebagai wajib pajak.

“Sesuai dengan Surat Keputusan Direktorat Pajak, KEP/218/PJ/2003 tentang petunjuk pelaksanaan penyandra dan pemberian Rehabilitasi nama baik. Pada prinsipnya wajib pajak beritikad baik dalam melunasi hutang pajaknya, semakin baik maka tindakan penagih pajak bersifat aktif atau hard collection dapat dihindari si wajib pajak tersebut,” kata, Kepala Bidang Pemerikasaan Penagihan Intelejen Direktorat Jendral Pajak Kantor Wilayah Kalbar, Rahmat Shaleh saat menggelar konfrensi pers, beberapa waktu lalu.

Pihaknya menghimbau kepada masyarakat khususnya Kalimantan Barat untuk bisa memenuhi kewajiban perpajakannya serta mengikuti program tax amnesty pada periode kedua. Dengan meningkatnya kesadaran masyarakat dalam wajib pajak maka kemandirian bangsa lebih cepat tercapai.

Sementara itu Kepala Lapas Kelas II A, Kalimantan Barat Kabupaten Kubu Raya, Sukaji menambahkan penyandaraan berinisial DPL penunggak pajak telah melalui proses sesuai dengan prosedur.

“Selama menjalani penyendaraan, Alhamdulilah dapat melaksanakan dengan baik tidak ada masalah hingga ke tahap pembebasannya,” pungkasnya. (Ian)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

PWI Kalbar Komitmen Dukung KPU Sukseskan Pilkada 2024

KalbarOnline, Pontianak - Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Provinsi Kalimantan Barat berkomitmen untuk mendukung Komisi Pemilihan…

4 hours ago

Tersangka Korupsi Dana Desa Tekalong Dipindahkan ke Rutan Kelas 2 Pontianak

KalbarOnline, Putussibau - Filemon Siderasi, mantan Kepala Desa Tekalong, Kecamatan Mentebah, Kabupaten Kapuas Hulu yang…

4 hours ago

Peletakkan Batu Pertama Pembangunan GOR Indoor, Wujud Nyata Komitmen Pemkab Ketapang

KalbarOnline, Ketapang - Mewakili Bupati Ketapang, Sekda Ketapang, Alexander Wilyo meletakkan batu pertama pembangunan Gelanggang…

4 hours ago

PKRS Pontura Studi Tiru Program PKRS RSUD SSMA

KalbarOnline, Pontianak - Tim Promosi Kesehatan Rumah Sakit (PKRS) Sultan Syarif Mohamad Alkadrie (SSMA) Kota…

4 hours ago

Tari Gasing dari Pontianak Pukau Peserta Apeksi di Balikpapan

KalbarOnline, Pontianak - Suguhan tari gasing yang ditampilkan para penari dari Kota Pontianak menyita perhatian…

5 hours ago

Harisson Apresiasi Kodam XII Tanjungpura, Berhasil Gagalkan Selundupan Sabu 21 Kg

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Gubernur Provinsi Kalimantan Barat (Kalbar), Harisson memberikan apresiasi kepada jajaran…

5 hours ago