Categories: Pontianak

Sultan Pontianak Buka Pesta Rakyat Hari Jadi Kota Pontianak ke-252

KalbarOnline, Pontianak – Sultan Pontianak ke-IX, Paduka Yang Mulia (PDM) Sultan Syarif Machmud Melvin Alkadrie membuka secara resmi gelaran “Pesta Rakyat” dalam rangka memperingati Hari Jadi Kota Pontianak yang ke-252, di Taman Sepeda Universitas Tanjungpura (Untan), Kota Pontianak, Selasa (17/10/2023).

Pesta Rakyat tersebut dimulai dari tanggal 17 Oktober sampai 28 Oktober. Untuk memeriahkan acara tersebut, Syarif Machmud memfasilitasi masyarakat dengan membuka stand-stand gratis guna mendukung UMKM berkembang.

“Supaya bisa menampilkan kerajinan yang dibuat oleh Masyarakat Kota Pontianak,” ujarnya.

Sultan Pontianak ke-IX, Sultan Syarif Machmud Melvin Alkadrie foto bersama pegiat UMKM di gelaran “Pesta Rakyat” dalam rangka memperingati Hari Jadi Kota Pontianak yang ke-252, di Taman Sepeda Universitas Tanjungpura (Untan), Kota Pontianak, Selasa (17/10/2023). (Foto: Muhammad Fakhri Humami/Mahasiswa PPL IAIN Pontianak 2023)

Pembukaan Pesta Rakyat tersebut diakhiri dengan santunan terhadap anak-anak yatim yang diundang dalam acara tersebut.

Penulis: Muhammad Fakhri Humami/Mahasiswa PPL IAIN Pontianak 2023.

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

adminkalbaronline

Leave a Comment
Share
Published by
adminkalbaronline

Recent Posts

Pemkot Pontianak Salurkan 41 Hewan Kurban, Salat Idul Adha Digelar di Depan Kantor Wali Kota

KalbarOnline, Pontianak – Pemerintah Kota (Pemkot) Pontianak menyalurkan sebanyak 41 hewan kurban sapi untuk dibagikan…

3 mins ago

Pj Wako Sebut Persyaratan Lunas PBB di PPDB Sifatnya Edaran, Dilampirkan Saat Siswa Dinyatakan Diterima

KalbarOnline, Pontianak - Terkait pemberlakuan bukti lunas Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) sebagai salah satu…

6 mins ago

Kapolsek Pulau Maya Beri Pembinaan Cegah Bullying di SMP Negeri 03 Pulau Karimata Kayong Utara

KalbarOnline, Kayong Utara - Kapolsek Pulau Maya Karimata, IPDA Abu Mansur beserta personel Bhabinkamtibmas  mengunjungi…

8 mins ago

Pemkot Pontianak Larang Penggunaan Kantong Plastik untuk Daging Kurban

KalbarOnline, Pontianak - Pemerintah Kota Pontianak melarang panitia kurban menggunakan kantong plastik sebagai wadah daging…

11 mins ago

Segini Biaya Pembangunan GOR Terpadu Ayani Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Gedung Olahraga (GOR) Terpadu Ahmad Yani (Ayani) di Kawasan Gelora Khatulistiwa Pontianak,…

23 mins ago

Sore Ini, GOR Terpadu A Yani Pontianak Diresmikan

KalbarOnline, Pontianak - Gedung Olahraga (GOR) Terpadu Ahmad Yani di Kawasan Gelora Khatulistiwa Pontianak, Jalan…

2 hours ago