Categories: Kapuas HuluPolhum

Ini Jawaban Eksekutif Atas Pertanyaan Fraksi DPRD Kapuas Hulu Tentang Berapa Laba PDAM Untuk PAD

KalbarOnline, Kapuas Hulu – Pemkab Kapuas Hulu selaku eksekutif memberikan jawaban atas pertanyaan sejumlah fraksi di DPRD Kapuas Hulu yang mempertanyakan berapa laba PDAM Tirta Uncak Kapuas untuk Pendapatan Asli Daerah (PAD).

Jawaban tersebut disampaikan Wakil Bupati Kapuas Hulu, Wahyudi Hidayat saat rapat paripurna bersama Anggota DPRD Kapuas Hulu, di ruang rapat paripurna DPRD Kapuas Hulu, Rabu (22/02/2023).

“Dapat kami jelaskan, bahwa sampai dengan tahun 2016, secara nyata terus mengalami kerugian, namun sejak tahun 2017 sudah memperoleh laba walaupun laba yang diperoleh masih lebih kecil dari nilai penyusutan aset tetap,” katanya.

Page: 1 2 3

adminkalbaronline

Leave a Comment
Share
Published by
adminkalbaronline

Recent Posts

Nasdem Apresiasi dan Dukung Fachri Maju Calon Bupati Kubu Raya

KalbarOnline, Pontianak - Ketua Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Partai Nasional Demokrat (Nasdem) Kalimantan Barat (Kalbar),…

3 hours ago

Hardiknas Jadi Momentum Siapkan Generasi Emas

KalbarOnline, Pontianak - Berbagai kegiatan dihelat Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Kalimantan Barat dalam rangka…

4 hours ago

PWI Jajaki Kerja Sama dengan Mendagri, Sosialisasikan Pilkada Damai

KalbarOnline, Jakarta - Pengurus PWI Pusat melakukan audiensi dengan Menteri Dalam Negeri, Tito Karnavian, di…

4 hours ago

Pemkab Ketapang Selenggarakan Upacara Peringatan Hardiknas 2024

KalbarOnline, Ketapang - Bupati Ketapang yang diwakili Asisten Sekda Bidang Pemerintahan dan Kesra, Heryandi memimpin…

5 hours ago

Dukung Perubahan Status Supadio, Harisson Ungkap Beberapa Alasan

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat (Kalbar), Harisson memastikan mendukung kebijakan Kementerian Perhubungan…

14 hours ago

Oknum Pegawai Bea Cukai Ketapang Selundupkan Ratusan Satwa Dilindungi

KalbarOnline, Ketapang - Oknum pegawai Bea Cukai Ketapang, Kalimantan Barat berinisial KW (46 tahun) menjadi…

17 hours ago