Categories: KesehatanPontianak

Sekda Harisson Pimpin Jalan Santai Bersama Kagama Kalbar

KalbarOnline, Pontianak – Sekda Provinsi Kalbar, Harisson memimpin kegiatan jalan santai bersama Ikatan Alumni Universitas Gadjah Mada (Kagama) Provinsi Kalbar, di seputaran Waterfront Pontianak, Minggu (12/02/2023).

Dalam kegiatan itu, Harisson didampingi Kadis Disparpora Provinsi Kalbar, Windy Prihastari dan Kadis Kesehatan Provinsi Kalbar, Hary Agung Tjahyadi.

Sekda Kalbar, Harisson didampingi Kadisparpora Provinsi Kalbar, Windy Prihastari dan Kadis Kesehatan Provinsi Kalbar, Hary Agung Tjahyadi. (Foto: Biro Adpim For KalbarOnline.com)

Jalan sehat yang diadakan oleh Kagama tersebut mengambil rute mulai dari kediaman Rumah Dinas Sekda Kalbar, menuju Waterfront Kapuas dan finish kembali di tempat semula. Kegiatan dilanjutkan dengan ramah tamah dan sarapan bersama.

Sekda Kalbar dalam kesempatan itu mengucapkan terimakasih dan apresiasi atas partisipasi para alumni Universitas Gajah Mada yang menyempatkan hadir pada kegiatan jalan sehat pada hari ini.

Foto: bersama Ikatan Alumni Universitas Gadjah Mada (Kagama) Provinsi Kalbar. (Foto: Biro Adpim For KalbarOnline.com)

“Terima kasih kepada para rekan-rekan yang telah berkenan hadir. Kegiatan ini rencananya akan digelar rutin dua minggu sekali. Kemudian untuk tempat disesuaikan berdasarkan kesepakatan dari para alumni secara bergantian,” katannya.

“Saya berharap untuk kedepannya, kegiatan ini dapat diselenggarakan dengan lebih semangat dan lebih banyak rangkaiannya,” tambah Harisson. (Jau)

adminkalbaronline

Leave a Comment
Share
Published by
adminkalbaronline

Recent Posts

Nasdem Apresiasi dan Dukung Fachri Maju Calon Bupati Kubu Raya

KalbarOnline, Pontianak - Ketua Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Partai Nasional Demokrat (Nasdem) Kalimantan Barat (Kalbar),…

5 hours ago

Hardiknas Jadi Momentum Siapkan Generasi Emas

KalbarOnline, Pontianak - Berbagai kegiatan dihelat Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Kalimantan Barat dalam rangka…

6 hours ago

PWI Jajaki Kerja Sama dengan Mendagri, Sosialisasikan Pilkada Damai

KalbarOnline, Jakarta - Pengurus PWI Pusat melakukan audiensi dengan Menteri Dalam Negeri, Tito Karnavian, di…

6 hours ago

Pemkab Ketapang Selenggarakan Upacara Peringatan Hardiknas 2024

KalbarOnline, Ketapang - Bupati Ketapang yang diwakili Asisten Sekda Bidang Pemerintahan dan Kesra, Heryandi memimpin…

7 hours ago

Dukung Perubahan Status Supadio, Harisson Ungkap Beberapa Alasan

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat (Kalbar), Harisson memastikan mendukung kebijakan Kementerian Perhubungan…

16 hours ago

Oknum Pegawai Bea Cukai Ketapang Selundupkan Ratusan Satwa Dilindungi

KalbarOnline, Ketapang - Oknum pegawai Bea Cukai Ketapang, Kalimantan Barat berinisial KW (46 tahun) menjadi…

19 hours ago