Categories: Kapuas Hulu

Lantik Kepengurusan Tingkat Kecamatan, Wabup Wahyudi Harap IPHI Kapuas Hulu Jadi Wadah Aspirasi Masyarakat

KalbarOnline, Kapuas Hulu – Wakil Bupati Kapuas Hulu, Wahyudi Hidayat secara resmi melantik pengurus cabang Ikatan Persaudaraan Haji Indonesia (IPHI) se-Kabupaten Kapuas Hulu masa bakti 2022 – 2027, Minggu (19/12/2022), di Masjid Nurul Iman, Kecamatan Putussibau Utara.

Dalam Sambutannya, Wabup Kapuas Hulu menyampaikan IPHI tingkat kecamatan diharapkan mampu menjadi wadah penampung aspirasi masyarakat, khususnya masyarakat yang sangat peduli terhadap persoalan-persoalan sosial kemasyarakatan.

Wakil Bupati Kapuas Hulu, Wahyudi Hidayat foto bersama para pengurus cabang IPHI se-Kabupaten Kapuas Hulu, di Masjid Nurul Iman, Kecamatan Putussibau Utara. (Foto: Ishaq)

“Terlebih lagi yang terkait dengan peningkatan ukhuwah Islamiyah,” tuturnya.

Sejalan dengan itu, Wabup Wahyudi berharap IPHI kecamatan bisa berperan sebagai perekat umat.

Wakil Bupati Kapuas Hulu, Wahyudi Hidayat foto bersama para pengurus cabang IPHI se-Kabupaten Kapuas Hulu, di Masjid Nurul Iman, Kecamatan Putussibau Utara. (Foto: Ishaq)

“Saya sangat berharap kepada cabang IPHI yang ada di kecamatan akan berperan sebagai perekat umat dan sebagai media peningkatan ukhuwah Islamiyah, yang harus mampu dan nyata dilaksanakan oleh IPHI,” jelasnya. (Ishaq)

adminkalbaronline

Leave a Comment
Share
Published by
adminkalbaronline

Recent Posts

Sambut Hari Lingkungan Hidup Sedunia, Ratusan Relawan PLN Banjiri Bantaran Sungai Besar Banjarbaru

KalbarOnline.com – PT PLN (Persero) Unit Induk Penyaluran dan Pusat Pengatur Beban (UIP3B) Kalimantan menyelenggarakan…

10 hours ago

Pria di Kapuas Hulu Sembunyikan Sabu di Baju Korpri

KalbarOnline, Putussibau - Satuan Reserse Narkoba Polres Kapuas Hulu bersama Polsek Suhaid menangkap seorang pria…

12 hours ago

Wakili Bupati Ketapang, Staf Ahli Bupati Hadiri Perayaan Waisak bersama Permabudhi Ketapang

KalbarOnline, Ketapang - Mewakili Bupati Ketapang, Staf Ahli Bupati bidang Pemerintahan, Hukum dan Politik Pemkab…

12 hours ago

Mau Beli Rokok Tapi Tak Punya Uang, Pria di Kubu Raya Nekat Curi Kotak Amal

KalbarOnline, Kubu Raya - Pria berinisial RO (32 tahun) warga Kubu Raya diamankan pihak kepolisian…

12 hours ago

RSUD Pontianak Sosialisasikan Hidup Sehat Tanpa Rokok

KalbarOnline, Pontianak - Merokok tidak saja berbahaya untuk diri sendiri tetapi juga orang yang berada…

12 hours ago

Ani Sofian Seruput Kopi Aming bersama Pj Wali Kota Madiun

KalbarOnline, Balikpapan - Kota Pontianak dikenal dengan kekayaan kuliner yang beraneka ragam. Bahkan sebagian orang…

12 hours ago