Categories: Pontianak

Sutarmidji Targetkan 5 Ribu Penghafal Al-Qur’an Sudah Tercetak di September 2023

KalbarOnline, Pontianak – Sutarmidji menargetkan sebanyak seribu orang penghafal Al-Qur’an 20 juz dan 4 ribu orang penghafal Al-Qur’an 30 juz, sudah tercetak sebelum masa jabatannya sebagai Gubernur Kalbar berakhir pada 5 September 2023 mendatang.

Insya Allah bisa, karena yang sedang menghafal ini, tadi yang 20 juz rata-rata sudah 25 (juz), jadi tinggal lima juz lagi. Yang sedang menghafal (total se-Kalbar) 7 ribu lebih, rata-rata sudah 20 juz, tapi diuji belum (dilaksanakan), jumlahnya sudah ada, tinggal diuji saja,” ujarnya.

Hal itu disampaikan Sutarmidji saat menghadiri kegiatan wisuda hafiz dan hafizah Al-Quran 20 dan 30 juz tahap III dan IV tahun 2022 se-Kalbar, di Pendopo Gubernur Kalbar, Selasa (06/12/2022).

Kendati demikian, orang nomor satu di Kalbar tersebut berkeinginan, bahwa selain kuantitas, usia para penghafal Al-Qur’an semakin muda. Karena usai termuda yang pernah diwisuda sejauh ini baru ada yang 11 tahun, ia menargetkan ke depan ada yang berusia 10 tahun ke bawah.

“10 tahun, kemudian sembilan tahun, nah LPTQ harus buat program seperti itu. Semakin muda semakin bagus, hari ini ada yang 20 juz, (usia) 12 tahun, yang 30 juz, (usia) 14 tahun, ke depan harus di bawah 10 tahun,” pintanya. (Jau)

adminkalbaronline

Leave a Comment
Share
Published by
adminkalbaronline

Recent Posts

Bupati Kapuas Hulu Kunker ke Hulu Gurung, Buka Layanan Kesehatan Gratis Untuk Masyarakat

KalbarOnline, Kapuas Hulu - Bupati Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan melaksanakan kunjungan kerja selama dua hari…

7 hours ago

10 Tahun Reforma Agraria Lampaui Target, Menteri AHY: On the Right Track!

KalbarOnline, Denpasar - Perjalanan reforma agraria telah mencapai 10 tahun. Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala…

7 hours ago

DAK Kabupaten Kapuas Hulu 2024 Rp 89 M

KalbarOnline, Kapuas Hulu - Bupati Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan menyampaikan, bantuan Dana Alokasi Khusus (DAK)…

9 hours ago

Sekda Kapuas Hulu Hadiri Reforma  Agraria Summit 2024 di Bali

KalbarOnline, Bali - Sekretaris Daerah Kabupaten Kapuas Hulu, Mohd Zaini menghadiri pertemuan Reforma Agraria Summit…

9 hours ago

Honda ADV 160: Pilihan Motor Petualang Tangguh dengan Mesin 160 cc

KalbarOnline - Honda ADV 160 menjadi pilihan menarik bagi para pecinta skuter di Indonesia. Dikenal…

11 hours ago

Honda PCX160: Motor Mewah dengan Performa Tangguh di Indonesia

KalbarOnline - Honda PCX160 kini hadir di Indonesia dengan pilihan mesin petrol yang menawarkan performa…

11 hours ago