Categories: Kapuas HuluSport

Cabor Tarung Derajat Kapuas Hulu  Sumbang Medali Pertama di Porprov ke-XIII

KalbarOnline, Kapuas Hulu – Atlet Kabupaten Kapuas Hulu berhasil menyumbangkan medali pertamanya pada cabang olahraga (cabor) tarung derajat pada Pekan Olahraga Provinsi Kalimantan Barat ke XIII.

Medali yang berhasil disumbangkan untuk Kapuas Hulu pada partai final adalah medali perak dan medali perunggu, Minggu (06/11/2022).

Medali Perak tersebut dipersembahkan melalui kelas 52 kilogram atas nama Dimas, sementara medali Perunggu masing-masing dipersembahkan dari kelas 75,1-80 kilogram atas nama Azmi Syahbani dan kategori Getar Putra atas nama Dimas dan Syahru Ramadhan.

“Serta kategori serangan dua arah Dimas, Bagus dan Syahru Ramadhan,” ungkap Ketua KONI Kabupaten Kapuas Hulu Sadiq Asdhar Khan. (Ishaq)

adminkalbaronline

Leave a Comment
Share
Published by
adminkalbaronline

Recent Posts

Bunda Windy Sosialisasikan Program Inspeksi di SMA Karya Kabupaten Sekadau

KalbarOnline, Sekadau - Bunda Generasi Berencana (Genre) Provinsi Kalbar, Windy Prihastari hadir mensosialisasikan program Ingat…

2 hours ago

Ada Klub Megawati Eks Redspark, Ini Jadwal Proliga 2024 di Gor Terpadu Ayani Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Turnamen nasional bola voli atau Proliga akan digelar di Gedung Olahraga (GOR)…

2 hours ago

Satu Orang Jemaah Haji Pontianak Meninggal Dunia di Arab Saudi

KalbarOnline, Pontianak - Seorang jemaah haji asal Kalimantan Barat (Kalbar) kembali dilaporkan meninggal dunia di…

2 hours ago

Expo Pendidikan Global Education Fair, Sajikan Pilihan Perguruan Tinggi Secara Luas

Expo Pendidikan Global Education Fair, Sajikan Pilihan Perguruan Tinggi Secara Luas KalbarOnline, Pontianak - Expo…

3 hours ago

178 KK di Rusunawa Harapan Jaya dan Komyos Sudarso Terima Bantuan Beras

KalbarOnline, Pontianak - Untuk meringankan beban warga yang berpenghasilan rendah, Pemerintah Kota (Pemkot) Pontianak menggelontorkan…

3 hours ago

Ani Sofian Ajak Semua Berkolaborasi, Tekan Angka Kekerasan di Sekolah

KalbarOnline, Pontianak – Persoalan kekerasan terhadap anak dinilai Penjabat (Pj) Wali Kota Pontianak, Ani Sofian…

3 hours ago