Categories: InfotainmentKubu Raya

Dewa 19 Bakal Manggung di Pontianak, Buruan Beli Tiketnya

KalbarOnline, Kubu Raya – Band legendaris Dewa 19 akan menggelar konser di Qubu Resort, Kabupaten Kubu Raya, Provinsi Kalimantan Barat, Jumat, 2 Desember 2022 mendatang. Dalam konser tersebut, 4 striker atau vokalis Dewa 19 bakal hadir yakni Ari Lasso, Once, Virzha dan Ello.

Aan Nugroho, Ceo sekaligus Founder Saga Indonesia sebagai promotor menjelaskan, untuk tiketnya sendiri sudah mulai dijual pada Jumat, 14 Oktober 2022, pukul 18.00 WIB. Tiket Dewa 19 akan dijual secara online dan offline.

Untuk tiket online, bisa didapatkan di sini. Sedangkan untuk tiket offline, bisa didapatkan di Weng Coffee di Jalan Reformasi Pontianak.

“Adapun tiket akan dibagi menjadi dua kategori, gold dan silver. Untuk tiket gold, penonton bisa menikmati pertunjukan dengan duduk di kursi. Harga tiketnya mulai Rp 900 ribu hingga Rp 1.150 juta,” katanya.

“Sedangkan untuk tiket silver atau penonton festival, dijual mulai dari Rp 300 ribu hingga Rp 450 ribu,” tambah Aan. (Jau)

adminkalbaronline

Leave a Comment
Share
Published by
adminkalbaronline

Recent Posts

Windy: GOR Terpadu Ayani Pontianak Jadi Bukti Keberhasilan Kerja Keras dan Kolaborasi Banyak Pihak

KalbarOnline, Pontianak - Pembangunan Gelanggang Olahraga (GOR) Terpadu Ayani Pontianak yang berlokasi di kawasan Gelora…

4 hours ago

GOR Terpadu Ayani Pontianak Rampung, Harisson: Kalbar Siap Jadi Tuan Rumah Event Olahraga Nasional dan Internasional

KalbarOnline, Pontianak - Pembangunan Gelanggang Olahraga (GOR) Terpadu Ayani Pontianak yang berlokasi di kawasan Gelora…

4 hours ago

Sutarmidji Terharu, Akhirnya GOR Terpadu Ayani Diresmikan

KalbarOnline, Pontianak - Mantan Gubernur Kalimantan Barat periode 2018 - 2023, Sutarmidji merasa terharu bahwa…

4 hours ago

GOR Terpadu Ayani Rampung Dikawal TNI-Polri, Kapolda: Berani “Utak-atik” Berarti Siap Berhadapan dengan Kami!

KalbarOnline, Pontianak - Kapolda Kalimantan Barat (Kalbar), Irjen Pol Pipit Rismanto turut menghadiri peresmian Gelanggang…

4 hours ago

Salat Id Berjemaah bersama Warga, Ani Sofian Ajak Maknai Kisah Nabi Ibrahim

KalbarOnline, Pontianak – Hari Raya Idul Adha merupakan momentum yang tepat untuk memaknai arti pengorbanan.…

5 hours ago

1.005 Warga Binaan Rutan Pontianak Dapat Daging Kurban

KalbarOnline, Pontianak - Rutan Kelas II Pontianak menggelar sholat Idul Adha 1445 Hijriah hingga menyembelih…

6 hours ago