Categories: Ketapang

Ruas Jalan Sungai Kelik – Nanga Tayap Lumpuh Akibat Banjir

KalbarOnline, Ketapang – Banjir di jalur Sungai Kelik Tayap, Kabupaten Ketapang, Provinsi Kalimantan Barat, dilaporkan semakin dalam, pada Selasa (11/10/2022). 

Sejumlah truk bermuatan tak berani menerobos ke kedalaman air. Mereka lebih memilih parkir di badan jembatan. 

Kepala Desa Sungai Kelik, Kecamatan Nanga Tayap, Ejar Suandi mengatakan, banyak mobil yang memilih putar arah, sebab jalur yang tak memungkinkan untuk dilewati. 

“Air makin naik, truk parkir di jembatan, kalau mobil jenis Avanza udah banyak yang mutar balik,” ujar Ejar.

Ejar mengatakan, kedalam air di Payak 600 sudah mencapai 150 centimeter. Oleh karenanya, dirinya pun mengimbau agar warga–untuk saat ini menghindari jalan tersebut hingga air benar-benar surut.

“Kalau dari sebelah Tayap, saye belum monitor, tapi kalau dari sebelah sini (Sungai Kelik) udah banyak (pengendara) yang mutar balik,” pungkasnya. (Adi LC)

adminkalbaronline

Leave a Comment
Share
Published by
adminkalbaronline

Recent Posts

Salat Id Berjemaah bersama Warga, Ani Sofia Ajak Maknai Kisah Nabi Ibrahim

KalbarOnline, Pontianak – Hari Raya Idul Adha merupakan momentum yang tepat untuk memaknai arti pengorbanan.…

22 mins ago

1.005 Warga Binaan Rutan Pontianak Dapat Daging Kurban

KalbarOnline, Pontianak - Rutan Kelas II Pontianak menggelar sholat Idul Adha 1445 Hijriah hingga menyembelih…

50 mins ago

Ngaku Hanya Kopdar, Polisi Amankan 65 Remaja di Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Sebanyak 65 remaja diduga hendak tawuran di depan Gereja Katedral Jalan A.R…

53 mins ago

Kapolda Kalbar Dorong Pemprov Tiru Singapura, Gelar Event Internasional

KalbarOnline, Pontianak - Kapolda Kalimantan Barat, Irjen Pol Pipit Rismanto dorong Pemerintah Provinsi Kalbar untuk…

3 hours ago

Tunaikan Salat Id di Mujahidin, Pj Gubernur Harisson Ajak Masyarakat Kalbar Teladani Nabi Ibrahim

KalbarOnline.com - Ribuan masyarakat muslim di Provinsi Kalimantan Barat memadati halaman Masjid Raya Mujahidin Pontianak…

10 hours ago

Pj Gubernur Harisson Buka Rapat Pimpinan BKOW Provinsi Kalbar

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat, Harisson membuka Rapat Pimpinan Badan Kerjasama Organisasi…

11 hours ago