Categories: Kapuas Hulu

Wakil Bupati Kapuas Hulu Pimpin Apel Hari Kesaktian Pancasila Tahun 2022

KalbarOnline, Kapuas Hulu – Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila Tahun 2022 di lingkup Pemerintah Kabupaten Kapuas Hulu digelar di lapangan Gor Uncak Kapuas Putussibau, Sabtu (01/10/2022). Bertindak sebagai inspektur upacara yakni Wakil Bupati Kapuas Hulu, Wahyudi Hidayat.

Seperti yang diketahui, bahwa peringatan Hari Kesaktian Pancasila dimaksudkan untuk mengenang kembali sejarah dalam mempertahankan ideologi bangsa, dan melalui peringatannya pula masyarakat diharapkan mampu menjadikannya sebagai cermin dalam berkehidupan berbangsa dan bernegara. 

Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila Tahun 2022 di lingkup Pemerintah Kabupaten Kapuas Hulu. (Foto: Ishaq)

Selain itu, hari kesaktian Pancasila juga dimaksudkan sebagai bentuk penghormatan terhadap para pahlawan revolusi yang telah gugur dalam insiden G30S PKI.

Adapun tema Peringatan Hari Kesaktian Pancasila Tahun 2022 “Bangkit Bergerak Bersama Pancasila”. (Ishaq)

adminkalbaronline

Leave a Comment
Share
Published by
adminkalbaronline

Recent Posts

Honda ADV 160: Pilihan Motor Petualang Tangguh dengan Mesin 160 cc

KalbarOnline - Honda ADV 160 menjadi pilihan menarik bagi para pecinta skuter di Indonesia. Dikenal…

2 hours ago

Honda PCX160: Motor Mewah dengan Performa Tangguh di Indonesia

KalbarOnline - Honda PCX160 kini hadir di Indonesia dengan pilihan mesin petrol yang menawarkan performa…

2 hours ago

Honda Vario 125: Pilihan Skutik Tangguh dan Stylish di Indonesia

KalbarOnline - Honda Vario 125 menjadi salah satu skuter matik yang paling diminati di Indonesia.…

2 hours ago

Peugeot Django 150: Pilihan Skuter Mewah dengan Mesin 150 cc untuk Penggemar Mobilitas Urban

KalbarOnline - Industri otomotif di Indonesia terus berkembang pesat, dengan banyaknya varian kendaraan yang ditawarkan…

2 hours ago

Mobil Listrik Cina Akan Kuasai Sepertiga Dunia, Bagaimana Potensi di Indonesia?

KalbarOnline - Mobil listrik buatan Cina sedang mengalami peningkatan pesat dalam popularitasnya di seluruh dunia.…

2 hours ago

Masa Depan IMD: Tesla Pertama dan Toyota Turun Ranking ke-11

KalbarOnline - Apakah industri otomotif siap menghadapi masa depan yang semakin dinamis? Ini adalah pertanyaan…

2 hours ago