Categories: Kapuas HuluKesehatan

Sekda Mohd Zaini Hadiri Baksos Perempuan Melayu Kapuas Hulu

KalbarOnline, Putussibau – Sekda Kapuas Hulu, Mohd Zaini menghadiri kegiatan khitanan massal, dalam rangka bakti sosial (baksos) Perempuan Melayu Kapuas Hulu, di Puskesmas Nanga Badau, Sabtu (27/08/2022).

Dalam kesempatan itu, Zaini mengucapkan terima kasih dan apresiasi  yang setinggi-tingginya kepada panitia penyelenggara yang telah melaksanakan bakti sosial itu. Zaini juga mengucapkan permohonan maaf kepada masyarakat  Badau, keterbatasan anggaran Acara khitanan massal ini tidak dapat mencakup ke seluruh desa se-Kecamatan Badau. 

“Mudah-mudahan di tahun depan acara ini akan jauh lebih besar nantinya,” katanya.

Selain itu, Zaini juga menghimbau dan berpesan kepada masyarakat untuk selalu mentaati prokes.

“Walaupun pada saat sekarang ini kasus Covid-19 di Kapuas Hulu tidak ada, bukan berarti kita harus mengabaikannya  dan terlena tapi harus selalu menjaga diri agar tidak ada lagi kasus Covid -19 tersebut terulang,” kata dia. 

Hadir pada kegiatan tersebut Ketua DPRD Kabupaten Kapuas Hulu, staf ahli bupati, OPD, sekcam beserta Forkopimcam, Danramil, Polsek Badau, tokoh masyarakat, tokoh agama. (Ishaq)

adminkalbaronline

Leave a Comment
Share
Published by
adminkalbaronline

Recent Posts

Air Terjun Riam Macan: Surga Tersembunyi di Kalimantan Barat yang Sarat Makna Religi

KalbarOnline, Bengkayang - Kalimantan Barat tidak hanya kaya akan keanekaragaman budaya dan suku, tetapi juga…

48 mins ago

Kilas Balik Sejarah Putussibau Tahun 1895, Pernah Dipimpin Controleur LC Westenenk

KalbarOnline, Putussibau - Bupati Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan bertindak sebagai inspektur upacara pada peringatan HUT…

11 hours ago

Staf Ahli Bupati Ketapang Bacakan Pembukaan UUD 45 pada Peringatan Hari Lahir Pancasila 2024

KalbarOnline, Ketapang - Menggunakan pakaian adat nusantara, Staf Ahli Bupati bidang Pemerintahan, Hukum dan Politik…

11 hours ago

Wakili Bupati Ketapang, Dharma Buka Penilaian dan Lomba Kelurahan se-Kalbar di Desa Istana

KalbarOnline, Ketapang - Mewakili Bupati Ketapang, Staf Ahli Bupati Bidang Pemerintahan, Hukum, dan Politik, Dharma…

11 hours ago

Atlet PPLP Kalbar Katyea E Safitri Jadi Pembawa Bendera Merah Putih di Opening Ceremony ASG 2024

KalbarOnline, Vietnam - Berkekuatan 50 personel, kontingen Indonesia beratribut kemeja batik biru yang dikombinasikan dengan…

12 hours ago

Menelusuri Keindahan Air Terjun Saka Dua di Sanggau Kalimantan Barat

KalbarOnline, Sanggau - Kalimantan Barat terkenal dengan keindahan alamnya yang memukau. Salah satu destinasi yang…

16 hours ago