Categories: Landak

Pemuda 19 Tahun di Landak Tewas Disambar Petir Saat Main Handphone

KalbarOnline, Landak – Seorang pemuda 19 tahun di Desa Paku Raya, Kecamatan Kuala Behe, Kabupaten Landak tewas disambar petir. Hal ini dibenarkan oleh pihak Kepolisian.

Kapolsek Kuala Behe Ipda Rinto mengatakan, korban diduga tersambar petir saat tengah hujan dan sambil memegang handphone.

“Telah terjadi insiden warga tersambar petir. Identitas bernama Yayan, warga Kuala Behe,” kata Rinto, Selasa (29/3/2022).

Rinto menjelaskan, peristiwa tersebut terjadi pada Senin (28/3/2022) pukul 19.00 WIB. Saat itu, cuaca sedang hujan, korban bersama temannya berada di rumah sambil memegang handphone.

“Saat ada bunyi petir, korban yang memegang handphone secara mendadak kejang-kejang dan tak sadarkan diri,” kata Rinto.

Melihat kejadian tersebut, lanjut Rinto, pihak keluarga menghubungi pihak Puskesmas Kuala Behe untuk penanganan lebih lanjut.

“Sesampainya di puskesmas, korban masih tidak sadarkan diri dan setelah dilakukan pemeriksaan oleh petugas medis, korban diyatakan telah meninggal dunia,” pungkas Rinto.

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Bangga, Batik Karya Kreasi Sungai Putat Tampil Memukau di Hadapan Jokowi

KalbarOnline, Pontianak - Ketua Kreasi Sungai Putat (KSP), Syamhudi mengungkapkan rasa bangganya bahwa batik produksinya…

1 min ago

Air Terjun Riam Macan: Surga Tersembunyi di Kalimantan Barat yang Sarat Makna Religi

KalbarOnline, Bengkayang - Kalimantan Barat tidak hanya kaya akan keanekaragaman budaya dan suku, tetapi juga…

5 hours ago

Kilas Balik Sejarah Putussibau Tahun 1895, Pernah Dipimpin Controleur LC Westenenk

KalbarOnline, Putussibau - Bupati Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan bertindak sebagai inspektur upacara pada peringatan HUT…

15 hours ago

Staf Ahli Bupati Ketapang Bacakan Pembukaan UUD 45 pada Peringatan Hari Lahir Pancasila 2024

KalbarOnline, Ketapang - Menggunakan pakaian adat nusantara, Staf Ahli Bupati bidang Pemerintahan, Hukum dan Politik…

15 hours ago

Wakili Bupati Ketapang, Dharma Buka Penilaian dan Lomba Kelurahan se-Kalbar di Desa Istana

KalbarOnline, Ketapang - Mewakili Bupati Ketapang, Staf Ahli Bupati Bidang Pemerintahan, Hukum, dan Politik, Dharma…

15 hours ago

Atlet PPLP Kalbar Katyea E Safitri Jadi Pembawa Bendera Merah Putih di Opening Ceremony ASG 2024

KalbarOnline, Vietnam - Berkekuatan 50 personel, kontingen Indonesia beratribut kemeja batik biru yang dikombinasikan dengan…

16 hours ago