Categories: HeadlinesPontianak

Dinkes Kalbar Gelar Rakor Virtual Percepatan Vaksinasi Covid-19

KalbarOnline, Pontianak – Dinas Kesehatan Provinsi Kalimantan Barat menggelar rapat koordinasi percepatan vaksinasi Covid-19 di Kalimantan Barat.

Rapat yang dipimpin langsung oleh Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Kalimantan Barat (Kalbar) Hary Agung Tjahyadi yang diikuti Dinas Kesehatan Kabupaten/Kota se-Kalbar itu digelar secara virtual, Rabu, 16 Maret 2022.

Diketahui, cakupan vaksinasi di Kalimantan Barat masih terbilang jauh dari target.

Berdasarkan data pada 13 Maret 2022, capaian vaksinasi dosis 1 masih berada pada angka 85,05 persen.

Sementara capaian vaksinasi dosis 2 berada pada angka 62,56 persen. Sedangkan target yang harus dikejar adalah 90 persen untuk dosis 1 dan 70 persen untuk dosis 2.

Hal tersebutlah yang menjadi latar belakang rapat koordinasi dilancarkan guna mencari solusi strategi percepatan vaksinasi di tiap Kabupaten/Kota di Kalbar.

Selain itu, juga sebagai bentuk advokasi ke lintas sektor dan stakeholder terkait dengan harapan target pelaksanaan vaksinasi Covid-19 di Kalbar segera tercapai.

boskalbaronline

Leave a Comment
Share
Published by
boskalbaronline

Recent Posts

Windy: GOR Terpadu Ayani Pontianak Jadi Bukti Keberhasilan Kerja Keras dan Kolaborasi Banyak Pihak

KalbarOnline, Pontianak - Pembangunan Gelanggang Olahraga (GOR) Terpadu Ayani Pontianak yang berlokasi di kawasan Gelora…

8 hours ago

GOR Terpadu Ayani Pontianak Rampung, Harisson: Kalbar Siap Jadi Tuan Rumah Event Olahraga Nasional dan Internasional

KalbarOnline, Pontianak - Pembangunan Gelanggang Olahraga (GOR) Terpadu Ayani Pontianak yang berlokasi di kawasan Gelora…

8 hours ago

Sutarmidji Terharu, Akhirnya GOR Terpadu Ayani Diresmikan

KalbarOnline, Pontianak - Mantan Gubernur Kalimantan Barat periode 2018 - 2023, Sutarmidji merasa terharu bahwa…

8 hours ago

GOR Terpadu Ayani Rampung Dikawal TNI-Polri, Kapolda: Berani “Utak-atik” Berarti Siap Berhadapan dengan Kami!

KalbarOnline, Pontianak - Kapolda Kalimantan Barat (Kalbar), Irjen Pol Pipit Rismanto turut menghadiri peresmian Gelanggang…

8 hours ago

Salat Id Berjemaah bersama Warga, Ani Sofian Ajak Maknai Kisah Nabi Ibrahim

KalbarOnline, Pontianak – Hari Raya Idul Adha merupakan momentum yang tepat untuk memaknai arti pengorbanan.…

9 hours ago

1.005 Warga Binaan Rutan Pontianak Dapat Daging Kurban

KalbarOnline, Pontianak - Rutan Kelas II Pontianak menggelar sholat Idul Adha 1445 Hijriah hingga menyembelih…

9 hours ago