Categories: Kapuas Hulu

Diguyur Hujan, Jalan Amin dan Kom Yos Sudarso Putussibau Tergenang

Diguyur Hujan, Jalan Amin dan Kom Yos Sudarso Putussibau Tergenang

KalbarOnline, Kapuas Hulu – Ruas Jalan Amin dan Jalan Kom Yos Sudarso di Kota Putussibau, Kabupaten Kapuas Hulu tergenang air. Hal ini disebabkan curah hujan dengan intensitas tinggi disertai angin yang mengguyur Putussibau beberapa hari terakhir.

Genangan air yang terjadi di jalan Amin serta jalan Kom Yos Sudarso Putussibau itu juga disebabkan kurang berfungsinya drainase, sehingga terjadi penyumbatan air di kedua jalan itu.

Setiap hujan dengan curah tinggi, jalan tersebut selalu tergenang. Hal ini diungkapkan Jum, seorang warga Putussibau, Jumat, 14 Januari 2022.

“Mudah-mudahan Pemerintah bisa membangun kembali drainase lagi untuk membuang air yang tergenang di Jalan Kom Yos Sudarso ini,” katanya.

Sementara Andi, warga Putussibau lainnya, berharap Pemerintah Kabupaten Kapuas Hulu dapat menghadirkan solusi mengatasi persoalan tersebut.

“Supaya tidak terjadi genanangan air di kedua jalan itu,” ucap Andi. (Ishaq)

boskalbaronline

Leave a Comment
Share
Published by
boskalbaronline
Tags: Kapuas Hulu

Recent Posts

Peluncuran Tahapan Pilkada Kapuas Hulu 2024, Wabup Wahyudi Ajak Semua Pihak Jaga Suasana Sejuk dan Damai

KalbarOnline, Putussibau – Komisi Pemilu Umum (KPU) Kabupaten Kapuas Hulu melakukan peluncuran tahapan pemilihan kepala…

3 hours ago

IKA Unhas Kalbar Siap Berikan Kontribusi Positif Bagi Kemajuan dan Pembangunan Daerah

KalbarOnline, Pontianak - Suksesi pemilihan Ketua dan Pengurus Wilayah Ikatan Keluarga Alumni Universitas Hasanuddin (IKA…

5 hours ago

Sambil Mancing Ikan, Edi Kamtono Minta Doa Warga Kembali Jadi Walkot Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Mantan Wali Kota Pontianak incumbent, Edi Rusdi Kamtono menikmati weekend dengan memancing…

8 hours ago

Dinilai Tak “Orisinil”, KPU Klarifikasi Soal Polemik Karya Pemenang Lomba Cipta Jingle Pilwako Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Pontianak memberikan klarifikasi terkait dugaan pemenang Lomba…

9 hours ago

Ketua Bawaslu Kapuas Hulu Lantik 64 Anggota Panwascam Pilkada 2024

KalbarOnline, Putussibau - Ketua Bawaslu Kabupaten Kapuas Hulu, Mustaan melantik sedikitnya 64 orang Panitia Pengawas…

9 hours ago

Polres Kubu Raya Amankan 6 Remaja Terlibat Tawuran di Sungai Raya

KalbarOnline, Kubu Raya - Tim Patroli Presisi Satuan Samapta Polres Kubu Raya mengamankan 5 remaja…

1 day ago