Categories: BengkayangHeadlines

Di Bengkayang, Midji Silaturahmi Natal ke Kediaman Darwis dan Kajot

Di Bengkayang, Midji Silaturahmi Natal ke Kediaman Darwis dan Kajot

KalbarOnline, Bengkayang – Gubernur Kalimantan Barat Sutarmidji melakukan silaturahmi Natal ke kediaman Bupati Bengkayang Sebastianus Darwis.

Di Bumi Sebalo, Sutarmidji disambut hangat oleh Bupati Darwis dan Wakil Bupati Syamsul Rizal beserta istri.

Setelah beberapa waktu berbincang, Sutarmidji pamit ke Bupati dan keluarga, untuk melanjutkan perjalanan ke Kabupaten Sambas. Namun sebelum meninggalkan Bengkayang, Sutarmidji terlebih dulu melakukan silaturahmi Natal ke kediaman mantan Ketua DPRD Bengkayang, Martinus Kajot, sebelum akhirnya bertolak ke Sambas.

Sebelum bertolak ke Bengkayang, Sutarmidji terlebih dulu silaturahmi Natal ke kediaman mantan Gubernur Kalbar Cornelis.

Di Landak, Gubernur Sutarmidji didampingi Bupati Karolin menyempatkan diri meninjau posko pengamanan Natal dan Tahun Baru.

boskalbaronline

Leave a Comment
Share
Published by
boskalbaronline

Recent Posts

Pj Gubernur Harisson Harapkan HMI Kuat Secara Intelektual dan Mandiri Secara Finansial

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat Gubernur Kalimantan Barat, Harisson menghadiri kegiatan pelantikan pengurus Badan Koordinasi (Badko)…

10 hours ago

Kodim Putussibau Razia Pemain Layangan di Wilayah Putussibau Kota

KalbarOnline, Putussibau - Anggota Kodim 1206/Putussibau beserta Satpol PP Kabupaten Kapuas Hulu melaksanakan razia penertiban…

11 hours ago

Jadi Tuan Rumah, Polda Kalbar Ajak Masyarakat Dukung dan Sukseskan Kejuaraan Proliga Volley 2024

KalbarOnline, Pontianak - Polda Kalbar meminta kepada seluruh masyarakat Kalbar dapat mendukung dan turut memeriahkan…

12 hours ago

Pj Gubernur Harisson Buka Kejurnas Angkat Besi di GOR Pangsuma Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat (Kalbar), Harisson membuka kejuaraan nasional (kejurnas) angkat…

12 hours ago

Harisson Lantik Pengurus LPTQ Provinsi Kalbar Periode 2024 – 2029

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat Gubernur Provinsi Kalimantan Barat, Harisson melantik Pengurus LPTQ Provinsi Kalimantan Barat…

12 hours ago

Optimalisasi Peran Tim Pendamping Keluarga Cegah Stunting

KalbarOnline, Pontianak - Peran keluarga perlu dioptimalkan dan menjadi entitas utama dalam pencegahan stunting. Untuk…

12 hours ago