Categories: Ketapang

Bupati Martin Buka Sosialisasi Perkebunan Sawit Perumda Ketapang Mandiri

Bupati Martin Buka Sosialisasi Perkebunan Sawit Perumda Ketapang Mandiri

KalbarOnline, Ketapang – Bupati Ketapang Martin Rantan membuka sosialisasi perkebunan kelapa sawit Perumda Ketapang Pangan Mandiri, di Pendopo Bupati Ketapang, Selasa (16/11/2021).

Dalam sambutannya, Bupati mengatakan bahwa tujuan dari sosialisasi itu yakni bagaimana upaya pemerintah daerah bisa menghasikan pendapatan asli daerah.

“Saya berharap kepada camat, kepala desa dan seluruh jajaran wajib menyukseskan program ini karena ini bukan untuk kepentingan swasta tapi ini untuk kepentingan pemerintah daerah untuk pembangunan di Kabupaten Ketapang,” ujarnya.

Bupati juga berharap kegiatan sosialisasi ini berjalan dengan baik dan memberikan hasil yang maksimal.

“Saya juga berharap agar kegiatan ini bisa dimaksimalkan dan mendapatkan kesimpulan yang baik untuk kemajuan pembangunan daerah Kabupaten Ketapang,” tandasnya. (Adi LC)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Danau Empangau: Permata Tersembunyi di Bunut Hilir

KalbarOnline, Kapuas Hulu - Danau Empangau, yang terletak di Kecamatan Bunut Hilir, Kabupaten Kapuas Hulu,…

6 hours ago

Mengabadikan Keindahan Alam di Bukit Penjamur: Destinasi Sunrise dan Sunset Terbaik di Kalimantan Barat

KalbarOnline, Kalimantan - Bukit Penjamur, sebuah spot menakjubkan untuk menikmati keindahan matahari terbit dan terbenam,…

6 hours ago

Bejat! Delapan Pria di Suhaid Setubuhi Gadis 15 Tahun Secara Bergiliran

KalbarOnline, Kapuas Hulu - Delapan pria di Kecamatan Suhaid, Kabupaten Kapuas Hulu, Kalimantan Barat melakukan…

7 hours ago

Kasus Perdagangan 109 Kilogram Sisik Trenggiling Mulai Sidang

KalbarOnline, Mempawah - Pengadilan Negeri Mempawah menggelar sidang perdana perkara perdagangan sisik trenggiling sebanyak 109,54…

7 hours ago

Bapaslon Muda-Suyanto Mundur dari Jalur Perseorangan

KalbarOnline, Pontianak - Bakal pasangan calon (bapaslon) Gubernur dan Wakil Gubernur Kalimantan Barat tahun 2024,…

7 hours ago

Wabup Wahyudi Minta Dinas Terkait Proaktif Wujudkan Kapuas Hulu Layak Anak

KalbarOnline, Putussibau - Wakil Bupati Kapuas Hulu, Wahyudi Hidayat membuka secara resmi rapat koordinasi kabupaten…

9 hours ago