Categories: NasionalPontianak

Andri Atlet Wushu Kalbar Perkuat Latihan Kardio Jelang Pertandingan

Andri Atlet Wushu Kalbar Perkuat Latihan Kardio Jelang Pertandingan

KalbarOnline.com – Jelang pertandingan kategori sanda, atlet Wushu PON Kalimantan Barat, Andri Noviardi  memantapkan latihan kardio buat penguatan jantung dan paru-paru. Latihan tersebut dilakukan agar oksigen yang keluar saat bertanding dapat terkontrol dengan baik.

“Pelatihan kardio penting dilakukan buat mengontrol oksigen yang keluar saat pertandingan nanti. Menurut saya, mengatur ritme nafas saat bertanding penting. Sebab saat pertandingan jantung akan berpacu kencang. Ini yang perlu diatur,” ujar atlet Wushu perwakilan Kalbar, Andri Noviardi, Senin (27/9).

Dia sendiri akan turun di kelas sanda 65 kilogram. Kategori sanda akan membutuhkan fisik yang kuat. Sebab dirinya akan bertemu lawan yang tidak mudah.

Selain penguasaan teknik pukulan, tendangan dan bantingan. Melatih nafas agar tetap terkontrol saat bertanding penting.

Dalam pertandingan nanti, ia akan memainkan dua ronde. Namun jika dalam dua ronde itu, skor seri, pertandingan akan dilanjutkan di ronde ke tiga.

Tentunya ia akan memaksimalkan semuanya. Mudah-mudahan dipertandingan nanti bisa menang. Dari informasi yang didapat total ada delapan peserta yang turun di kelas 65 kg. Persaingan sudah pasti ketat. (*)

boskalbaronline

Leave a Comment
Share
Published by
boskalbaronline

Recent Posts

Salat Id Berjemaah bersama Warga, Ani Sofian Ajak Maknai Kisah Nabi Ibrahim KalbarOnline, Pontianak –…

20 seconds ago

1.005 Warga Binaan Rutan Pontianak Dapat Daging Kurban

KalbarOnline, Pontianak - Rutan Kelas II Pontianak menggelar sholat Idul Adha 1445 Hijriah hingga menyembelih…

28 mins ago

Ngaku Hanya Kopdar, Polisi Amankan 65 Remaja di Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Sebanyak 65 remaja diduga hendak tawuran di depan Gereja Katedral Jalan A.R…

31 mins ago

Kapolda Kalbar Dorong Pemprov Tiru Singapura, Gelar Event Internasional

KalbarOnline, Pontianak - Kapolda Kalimantan Barat, Irjen Pol Pipit Rismanto dorong Pemerintah Provinsi Kalbar untuk…

3 hours ago

Tunaikan Salat Id di Mujahidin, Pj Gubernur Harisson Ajak Masyarakat Kalbar Teladani Nabi Ibrahim

KalbarOnline.com - Ribuan masyarakat muslim di Provinsi Kalimantan Barat memadati halaman Masjid Raya Mujahidin Pontianak…

9 hours ago

Pj Gubernur Harisson Buka Rapat Pimpinan BKOW Provinsi Kalbar

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Barat, Harisson membuka Rapat Pimpinan Badan Kerjasama Organisasi…

10 hours ago