Categories: Ketapang

Sekda Ketapang Harap PIK Dapat Atasi Permasalahan Remaja

Sekda Ketapang Harap PIK Dapat Atasi Permasalahan Remaja

KalbarOnline, Ketapang – Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Ketapang Alexander Wilyo membuka kegiatan penguatan kapasitas Pusat Informasi dan Konseling (PIK) remaja melalui workshop “Tentang Kita” strategi pencapaian program pemberdayaan dan peningkatan kesejahteraan keluarga di salah satu hotel di Ketapang, Senin (27/09/2021).

Kegiatam tersebut diselenggarakan oleh Dinas Sosial Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan Anak dan Keluarga Berencana Kabupaten Ketapang.

Dalam sambutannya, Sekda Ketapang, Alexander Wilyo berharap, kegiatan  penguatan kapasitas PIK remaja melalui workshop “Tentang Kita” strategi pencapaian program pemberdayaan dan peningkatan kesejahteraan keluarga bisa meningkatkan koordinasi antara lembaga pemerintah, organisasi kemitraan dan lintas sektor terkait penanganan persoalan remaja.

“Saya harap melalui kegiatan ini permasalahan remaja bisa teratasi dengan dilakukannya pembinaan dan pengelolaan kelompok pusat informasi dan konseling (PIK) remaja yang ada di Kabupaten Ketapang,” pungkasnya.

boskalbaronline

Leave a Comment
Share
Published by
boskalbaronline

Recent Posts

Windy: GOR Terpadu Ayani Pontianak Jadi Bukti Keberhasilan Kerja Keras dan Kolaborasi Banyak Pihak

KalbarOnline, Pontianak - Pembangunan Gelanggang Olahraga (GOR) Terpadu Ayani Pontianak yang berlokasi di kawasan Gelora…

4 hours ago

GOR Terpadu Ayani Pontianak Rampung, Harisson: Kalbar Siap Jadi Tuan Rumah Event Olahraga Nasional dan Internasional

KalbarOnline, Pontianak - Pembangunan Gelanggang Olahraga (GOR) Terpadu Ayani Pontianak yang berlokasi di kawasan Gelora…

4 hours ago

Sutarmidji Terharu, Akhirnya GOR Terpadu Ayani Diresmikan

KalbarOnline, Pontianak - Mantan Gubernur Kalimantan Barat periode 2018 - 2023, Sutarmidji merasa terharu bahwa…

4 hours ago

GOR Terpadu Ayani Rampung Dikawal TNI-Polri, Kapolda: Berani “Utak-atik” Berarti Siap Berhadapan dengan Kami!

KalbarOnline, Pontianak - Kapolda Kalimantan Barat (Kalbar), Irjen Pol Pipit Rismanto turut menghadiri peresmian Gelanggang…

4 hours ago

Salat Id Berjemaah bersama Warga, Ani Sofian Ajak Maknai Kisah Nabi Ibrahim

KalbarOnline, Pontianak – Hari Raya Idul Adha merupakan momentum yang tepat untuk memaknai arti pengorbanan.…

5 hours ago

1.005 Warga Binaan Rutan Pontianak Dapat Daging Kurban

KalbarOnline, Pontianak - Rutan Kelas II Pontianak menggelar sholat Idul Adha 1445 Hijriah hingga menyembelih…

6 hours ago