Categories: Melawi

Polres Melawi Kontrol Debit Air: Antisipasi Banjir Dadakan

Polres Melawi Kontrol Debit Air: Antisipasi Banjir Dadakan

KalbarOnline, Melawi – Polres Melawi melaksanakan patroli sekaligus kontrol debit air di aliran Sungai Melawi kawasan Kecamatan Ella Hilir, Kabupaten Melawi, Minggu (5/9/2021).

Wakapolres Melawi Kompol Agus Mulyana, yang memimpin kegiatan patroli banjir mengatakan, banjir menggenangi sejumlah kawasan pemukiman jalan dan memutuskan akses jalan di Kecamatan Ella Hilir.

Menurutnya, ada empat titik jalan yang mengalami banjir dan memutuskan akses jalan mengakibatkan warga yang ingin lewat harus menaiki rakit atau perahu.

Dia mengatakan, mengingat curah hujan yang tinggi akhir – akhir ini dan menyebabkan banjir di sebagian wilayah Kecamatan Ella Hilir, Polres Melawi melaksanakan rutin patroli ke beberapa sungai guna mengetahui debit air serta dapat mengantisipasi agar masyarakat lebih waspada apabila terjadi banjir dadakan.

”Kami laksanakan patroli di sejumlah sungai untuk melihat dan kontrol perkembangan debit air yang ada di beberapa sungai,” ujar Wakapolres.

boskalbaronline

Leave a Comment
Share
Published by
boskalbaronline

Recent Posts

Sekda Mohd Zaini Buka FGD Penyusunan Dokumen Rencana RPPLH Tahun 2024

KalbarOnline, Putussibau - Sekretaris Daerah Kapuas Hulu, Mohd Zaini membuka FGD Penyusunan Dokumen Rencana Perlindungan…

56 mins ago

Kantor BKD Kayong Utara Terbakar

KalbarOnline, Kayong Utara - Akibat korsleting listrik, Kantor Badan Keuangan Daerah (BKD) Kabupaten Kayong Utara…

4 hours ago

Sopir Bus Damri Meninggal dalam Perjalanan dari Pontianak ke Pangkalanbun

KalbarOnline, Pontianak - Seorang sopir bus Damri meninggal dunia dalam perjalanan dari Pontianak menuju Pangkalanbun,…

4 hours ago

Dedikasi 39 Tahun, Muefri Ketua Pengadilan Tinggi Pontianak Resmi Purnabakti

KalbarOnline, Pontianak - Setelah mendedikasikan karirnya selama 39 tahun, Ketua Pengadilan Tinggi Agama Pontianak, Muefri…

4 hours ago

Bangga, Batik Karya Kreasi Sungai Putat Tampil Memukau di Hadapan Jokowi

KalbarOnline, Pontianak - Ketua Kreasi Sungai Putat (KSP), Syamhudi mengungkapkan rasa bangganya bahwa batik produksinya…

4 hours ago

Air Terjun Riam Macan: Surga Tersembunyi di Kalimantan Barat yang Sarat Makna Religi

KalbarOnline, Bengkayang - Kalimantan Barat tidak hanya kaya akan keanekaragaman budaya dan suku, tetapi juga…

9 hours ago