Categories: Sekadau

Gorita FC Jalani Laga Persahabatan Kontra PS Menterap

Gorita FC Jalani Laga Persahabatan Kontra PS Menterap

KalbarOnline, Sekadau – Dalam mempererat tali silaturahmi, Gorita FC menggelar laga persahabatan melawan PS Menterap di lapangan sepak bola Gorita Desa Tanjung, Kecamatan Sekadau Hilir, Kabupaten Sekadau, Kalbar, Senin (24/8/2022).

Ketua Umum Gorita Zulfiakli mengatakan, tujuan dari pertandingan uji coba ini dalam rangka untuk mempererat tali silaturahmi bersama klub PS Menterap.

“Patutlah berbangga karena kita kedatangan tamu sepak bola salahsatu klub ternama di Kecamatan Sekadau Hulu,” kata dia.

Lebih lanjut, kata Zulfiakli, Pada pertandingan Gorita FC vs PS Menterap dengan skor akhir 2-3.

“Walaupun Gorita FC kalah tipis dalam sparing ini tetapi kita mendapatkan pelajaran baik dan siap evaluasi di mana kekurangan dari klub kita hingga kita belum bisa menyamai mereka atau mengalahkan mereka,” ungkap Zulfiakli.

“Tua boleh tapi semangat tetap muda,” tutup mantan pemain Gorita FC ini.

adminkalbaronline

Leave a Comment
Share
Published by
adminkalbaronline

Recent Posts

Wabup Ketapang Hadiri Anniversary dan Halal Bihalal Generasi Rock Ketapang

KalbarOnline, Ketapang - Wakil Bupati Ketapang, Farhan menghadiri Anniversary 3 tahun sekaligus halal bihalal Generasi…

2 hours ago

Wakili Bupati, Asisten Setda Ketapang Tutup Gebyar Talenta Pendidikan 2024

KalbarOnline, Ketapang - Mewakili Bupati Ketapang, Asisten Sekda bidang Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat Pemkab Ketapang,…

2 hours ago

Asisten I Setda Ketapang Jadi Inspektur Upacara Peringatan Hari Pendidikan

KalbarOnline, Ketapang - Asisten Sekda Bidang Pemerintahan dan Kesra Pemkab Ketapang, Heryandi menjadi inspektur upacara…

2 hours ago

Mantan Sekda Kalbar M Zeet Assovie Tutup Usia, Pj Gubernur Harisson Sampaikan Duka Mendalam

KalbarOnline, Pontianak - Mantan Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi Kalimantan Barat (Kalbar) periode 2010 - 2018,…

2 hours ago

Konsul Malaysia Kagumi Tradisi Halal Bihalal di Indonesia

KalbarOnline, Pontianak - Tradisi halal bihalal yang menjadi agenda rutin tahunan setiap bulan Syawal dalam…

2 hours ago

IKAPTK Pontianak Wadah Silaturahmi dan Berbagi Pengalaman Antar Alumni

KalbarOnline, Pontianak – Pj Wali Kota Pontianak, Ani Sofian menilai peran Ikatan Keluarga Alumni Perguruan…

3 hours ago