Categories: Ketapang

Danramil Tumbang Titi Kodim 1203/Ktp Hadiri Peresmian PKS

Danramil Tumbang Titi Kodim 1203/Ktp Hadiri Peresmian PKS

KalbarOnline, Ketapang – Danramil 1203-09/Tumbang Titi, kapten Inf Tego Santosa menghadiri peresmian Pabrik Kelapa Sawit (PKS) oleh Bupati ketapang Martin Rantan,SH.,M.Sos, yang berlangsung di Desa Tanjung Berulang, Kecamatan Tumbang Titi, Kabupaten Ketapang, Kamis (17/6/2021).

Dalam rangkaian peresmian pabrik kelapa sawit (PKS) tersebut ditandai pengguntingan pita dan penanda tanganan prasasti selanjut dilakukan penyerahan dana hibah pembangunan Gereja dan Masjid.

“Kita berharap pabrik sawit ini dapat memberikan peluang kerja kepada masyarakat sekitar serta dapat meningkatkan perekonomian petani dan dapat segera dirasakan, ”ujar Bupati ketapang saat peresmian.

Senada dengan harapan yang di ssmpaikan Bupati,  Danramil 1203-09/Tumbang Titi, kapten Inf Tego Santosa mengatakan dengan diresmikanya PKS ini memang sangat diharapkan peningkatan perekonomian warga dan lapangan kerja baru.

Dalam kesempatan tersebut, Danramil juga menyampaikan himbauan pentingnya protokol kesehatan dalam mencegah penularan virus covid-19 saat ini.

“Karena pandemi covid-19 sampai saat ini belum berakhir,” ungkapnya. (Pendim 1203)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Sambut Hari Lingkungan Hidup Sedunia, Ratusan Relawan PLN Banjiri Bantaran Sungai Besar Banjarbaru

KalbarOnline.com – PT PLN (Persero) Unit Induk Penyaluran dan Pusat Pengatur Beban (UIP3B) Kalimantan menyelenggarakan…

5 hours ago

Pria di Kapuas Hulu Sembunyikan Sabu di Baju Korpri

KalbarOnline, Putussibau - Satuan Reserse Narkoba Polres Kapuas Hulu bersama Polsek Suhaid menangkap seorang pria…

7 hours ago

Wakili Bupati Ketapang, Staf Ahli Bupati Hadiri Perayaan Waisak bersama Permabudhi Ketapang

KalbarOnline, Ketapang - Mewakili Bupati Ketapang, Staf Ahli Bupati bidang Pemerintahan, Hukum dan Politik Pemkab…

7 hours ago

Mau Beli Rokok Tapi Tak Punya Uang, Pria di Kubu Raya Nekat Curi Kotak Amal

KalbarOnline, Kubu Raya - Pria berinisial RO (32 tahun) warga Kubu Raya diamankan pihak kepolisian…

7 hours ago

RSUD Pontianak Sosialisasikan Hidup Sehat Tanpa Rokok

KalbarOnline, Pontianak - Merokok tidak saja berbahaya untuk diri sendiri tetapi juga orang yang berada…

7 hours ago

Ani Sofian Seruput Kopi Aming bersama Pj Wali Kota Madiun

KalbarOnline, Balikpapan - Kota Pontianak dikenal dengan kekayaan kuliner yang beraneka ragam. Bahkan sebagian orang…

7 hours ago