Categories: Ketapang

Danramil Tumbang Titi Kodim 1203/Ktp Hadiri Peresmian PKS

Danramil Tumbang Titi Kodim 1203/Ktp Hadiri Peresmian PKS

KalbarOnline, Ketapang – Danramil 1203-09/Tumbang Titi, kapten Inf Tego Santosa menghadiri peresmian Pabrik Kelapa Sawit (PKS) oleh Bupati ketapang Martin Rantan,SH.,M.Sos, yang berlangsung di Desa Tanjung Berulang, Kecamatan Tumbang Titi, Kabupaten Ketapang, Kamis (17/6/2021).

Dalam rangkaian peresmian pabrik kelapa sawit (PKS) tersebut ditandai pengguntingan pita dan penanda tanganan prasasti selanjut dilakukan penyerahan dana hibah pembangunan Gereja dan Masjid.

“Kita berharap pabrik sawit ini dapat memberikan peluang kerja kepada masyarakat sekitar serta dapat meningkatkan perekonomian petani dan dapat segera dirasakan, ”ujar Bupati ketapang saat peresmian.

Senada dengan harapan yang di ssmpaikan Bupati,  Danramil 1203-09/Tumbang Titi, kapten Inf Tego Santosa mengatakan dengan diresmikanya PKS ini memang sangat diharapkan peningkatan perekonomian warga dan lapangan kerja baru.

Dalam kesempatan tersebut, Danramil juga menyampaikan himbauan pentingnya protokol kesehatan dalam mencegah penularan virus covid-19 saat ini.

“Karena pandemi covid-19 sampai saat ini belum berakhir,” ungkapnya. (Pendim 1203)

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Bupati Kapuas Hulu Kunker ke Hulu Gurung, Buka Layanan Kesehatan Gratis Untuk Masyarakat

KalbarOnline, Kapuas Hulu - Bupati Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan melaksanakan kunjungan kerja selama dua hari…

13 hours ago

10 Tahun Reforma Agraria Lampaui Target, Menteri AHY: On the Right Track!

KalbarOnline, Denpasar - Perjalanan reforma agraria telah mencapai 10 tahun. Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala…

13 hours ago

DAK Kabupaten Kapuas Hulu 2024 Rp 89 M

KalbarOnline, Kapuas Hulu - Bupati Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan menyampaikan, bantuan Dana Alokasi Khusus (DAK)…

15 hours ago

Sekda Kapuas Hulu Hadiri Reforma  Agraria Summit 2024 di Bali

KalbarOnline, Bali - Sekretaris Daerah Kabupaten Kapuas Hulu, Mohd Zaini menghadiri pertemuan Reforma Agraria Summit…

15 hours ago

Honda ADV 160: Pilihan Motor Petualang Tangguh dengan Mesin 160 cc

KalbarOnline - Honda ADV 160 menjadi pilihan menarik bagi para pecinta skuter di Indonesia. Dikenal…

17 hours ago

Honda PCX160: Motor Mewah dengan Performa Tangguh di Indonesia

KalbarOnline - Honda PCX160 kini hadir di Indonesia dengan pilihan mesin petrol yang menawarkan performa…

17 hours ago