Categories: PontianakSekadau

Plh Bupati Sekadau Teken Komitmen Pemenuhan Komponen Standar Pelayanan Publik

Plh Bupati Sekadau Teken Komitmen Pemenuhan Komponen Standar Pelayanan Publik

KalbarOnline, Pontianak – Pelaksana Harian (Plh) Bupati Sekadau, Frans Zeno bersama perwakilan 14 Pemerintah Kabupaten/Kota se-Kalbar melakukan penandatangan komitmen pemenuhan komponen standar pelayanan publik. Penandatanganan komitmen itu digelar dalam workshop pendampingan Penilaian Kepatuhan Penyelenggara Pelayanan terhadap Undang-Undang Nomor 25 tahun 2009 tentang pelayanan publik yang digelar Ombudsman Kalbar, di Mercure Hotel Pontianak, Senin (31/5/2021).

Workshop pendampingan Penilaian Kepatuhan Penyelenggara Pelayanan terhadap Undang-Undang Nomor 25 tahun 2009 tentang pelayanan Publik dibuka langsung oleh Anggota Ombudsman RI, Johanes Widijantoro.

Gubernur Kalimantan Barat, Sutarmidji hadir menjadi narasumber dengan tema komitmen menuju perbaikan kualitas pelayanan publik.

Dalam acara tersebut, dilakukan beberapa rangkaian kegiatan di antaranya penandatangan MoU kesepakatan antara Pemerintah Provinsi Kalbar dan Ombudsman RI tentang Peningkatan Kualitas Pelayanan Publik Pemerintah Provinsi Kalimantan Barat, setelah itu dilanjutkan dengan acara Penyerahan Cinderamata dari Pemerintah Provinsi Kalimantan Barat dan Ombudsman RI serta dilanjutkan penandatanganan komitmen pemenuhan komponen standar pelayanan publik.

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Dekranasda Kubu Raya Turut Andil Meriahkan HUT Dekranas 2024 di Kota Solo

KalbarOnline, Pontianak - Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Kabupaten Kubu Raya Provinsi Kalimantan Barat turut…

4 hours ago

Taman Akcaya Pontianak: Destinasi Wisata Seru di Kalimantan Barat

KalbarOnline, Pontianak - Taman Akcaya Pontianak yang terletak di Jalan Sutan Syahrir, Kecamatan Pontianak Kota…

6 hours ago

Menikmati Keindahan Taman Alun-Alun Kapuas di Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Taman Alun-Alun Kapuas adalah salah satu destinasi wisata populer di Kota Pontianak,…

6 hours ago

Menyusuri Sejarah di Tugu Digulis Pontianak, Kalimantan Barat

KalbarOnline, Pontianak - Pontianak sebagai ibu kota Kalimantan Barat memiliki banyak destinasi wisata yang menarik untuk dikunjungi.…

6 hours ago

Istana Kadriah, Pontianak: Menguak Sejarah dan Budaya Kesultanan Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Ingin menyelami sejarah dan kebudayaan Kesultanan Pontianak di masa lampau? Datanglah ke…

6 hours ago

KPU Perkenalkan “PAWAN”, Maskot Pilkada Ketapang 2024

KalbarOnline, Ketapang - Komisi Pemilu Umum (KPU) Kabupaten Ketapang melakukan peluncuran tahapan pemilihan kepala daerah…

7 hours ago