Categories: PontianakSekadau

Plh Bupati Sekadau Teken Komitmen Pemenuhan Komponen Standar Pelayanan Publik

Plh Bupati Sekadau Teken Komitmen Pemenuhan Komponen Standar Pelayanan Publik

KalbarOnline, Pontianak – Pelaksana Harian (Plh) Bupati Sekadau, Frans Zeno bersama perwakilan 14 Pemerintah Kabupaten/Kota se-Kalbar melakukan penandatangan komitmen pemenuhan komponen standar pelayanan publik. Penandatanganan komitmen itu digelar dalam workshop pendampingan Penilaian Kepatuhan Penyelenggara Pelayanan terhadap Undang-Undang Nomor 25 tahun 2009 tentang pelayanan publik yang digelar Ombudsman Kalbar, di Mercure Hotel Pontianak, Senin (31/5/2021).

Workshop pendampingan Penilaian Kepatuhan Penyelenggara Pelayanan terhadap Undang-Undang Nomor 25 tahun 2009 tentang pelayanan Publik dibuka langsung oleh Anggota Ombudsman RI, Johanes Widijantoro.

Gubernur Kalimantan Barat, Sutarmidji hadir menjadi narasumber dengan tema komitmen menuju perbaikan kualitas pelayanan publik.

Dalam acara tersebut, dilakukan beberapa rangkaian kegiatan di antaranya penandatangan MoU kesepakatan antara Pemerintah Provinsi Kalbar dan Ombudsman RI tentang Peningkatan Kualitas Pelayanan Publik Pemerintah Provinsi Kalimantan Barat, setelah itu dilanjutkan dengan acara Penyerahan Cinderamata dari Pemerintah Provinsi Kalimantan Barat dan Ombudsman RI serta dilanjutkan penandatanganan komitmen pemenuhan komponen standar pelayanan publik.

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Polres Kapuas Hulu Gelar Pelatihan Profesionalisme Fungsi Intelkam Bagi Personel

KalbarOnline, Putussibau - Kapolres Kapuas Hulu, AKBP Hendrawan membuka pelatihan profesionalisme personel Intelkam Polres Kapuas…

3 hours ago

Suami di Kubu Raya Pergoki Istrinya Diduga Selingkuh dengan Seorang Tokoh Agama

KalbarOnline.com – Beredar di media sosial sebuah video seorang suami di Kecamatan Sungai Kakap, Kabupaten…

6 hours ago

HUT ke-41 BPKP, Romi Wijaya: Semakin Akseleratif dan Independen

KalbarOnline.com – Penjabat (Pj) Bupati Kayong Utara, Romi Wijaya menghadiri upacara peringatan Hari ulang tahun…

8 hours ago

Seorang Pemuda di Kubu Raya Nekat Curi Troli Basarnas untuk Modal Judi Slot

KalbarOnline – Seorang pemuda di Kubu Raya berinisial ED (29) diamankan polisi terkait kasus pencurian.…

8 hours ago

Bappeda Pontianak Ajak Stakeholders Identifikasi Potensi Risiko Pembangunan SPALD-T

KalbarOnline.com – Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Kota Pontianak menggelar Focus Group Discussion (FGD) untuk…

8 hours ago

Ani Sofian Instruksikan Dishub Pontianak Tertibkan Truk Kontainer Tanpa Twist Lock

KalbarOnline.com – Insiden jatuhnya boks kontainer di jalan raya sudah beberapa kali terjadi di Pontianak.…

8 hours ago