Categories: Kapuas Hulu

Bupati Tinjau Pos Pemeriksaan Penyekatan Mudik di Silat Hilir

Bupati Tinjau Pos Pemeriksaan Penyekatan Mudik di Silat Hilir

KalbarOnline, Kapuas Hulu – Bupati Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan meninjau pos pemeriksaan di Simpang Silat, Kecamatan Silat Hilir. Pemeriksaan dilakukan untuk memastikan kesiapan posko serta memperhatikan kebutuhan untuk pemeriksaan Covid-19.

Bupati Kapuas Hulu berpesan agar fokopimcam dan dari kesehatan (puskesmas) selalu berkoordinasi agar dalam pelaksanaan pemeriksaan masyarakat yang melintas dapat dipantau dengan baik.

“Di kecamatan silat hilir para petugas bisa berkoordinasi agar pemantauan dan pemeriksaaan masyarakat yang melintas dapat dilaksankan dengan baik,” ujarnya, Kamis (6/5/2021).

Bupati menyampaikan bahwa masih banyak masyarakat yang tidak peduli akan bahaya Covid-19, sehingga masih banyak yang lengah.

“Meskipun kita sudah divaksin bukan berarti bebas berkeliaran,” ucapnya.

Menurut keterangan Kapolsek Silat Hilir intensitas masyarakat yang melintas mulai menurun.

“Menurut Kapolsek dari hari sebelumnya yang ramai, karena masyarakat mengejar tanggal 6 penutupan,” tandasnya.

Jauhari Fatria

Saya Penulis Pemula

Leave a Comment
Share
Published by
Jauhari Fatria

Recent Posts

Warga Sungai Duri Ditemukan Tewas Usai Dua Hari Pencarian

KalbarOnline, Bengkayang - Seorang pria bernama Lay Nam Ng (58 tahun), warga Dusun Cahaya Selatan,…

3 hours ago

Ani Sofian Apresiasi Bank Kalbar Dukung Pembangunan di Kota Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Pj Wali Kota Pontianak, Ani Sofian menghadiri Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS)…

3 hours ago

Cari Duit Untuk Judi Online, Pasangan Sejoli Ini Malah Mencuri di Swalayan

KalbarOnline, Kubu Raya - Demi mendapatkan uang untuk bermain judi online, pasangan siri di Pontianak…

7 hours ago

Romi Wijaya Ikuti RUPSLB BPD Kalbar Tahun 2024

KalbarOnline, Pontianak - Penjabat Bupati Kayong Utara, Romi Wijaya mengikuti Rapat Umum Pemegang Saham Luar…

7 hours ago

Tips Penggunaan Antibiotik yang Tepat

KalbarOnline, Pontianak - Penyakit infeksi masih menjadi salah satu masalah kesehatan masyarakat Indonesia yang sering…

7 hours ago

Pameran Seni Merawat Ingatan Warga, Rekomendasi Gallery Date untuk Libur Panjang di Pontianak

KalbarOnline, Pontianak - Pameran Seni "Merawat Ingatan Warga" bisa menjadi salah satu pilihan untuk menikmati…

7 hours ago