Categories: Sekadau

PSU Pilkada Sekadau Akhirnya Digelar

PSU Pilkada Sekadau Akhirnya Digelar

KalbarOnline, Sekadau – Penghitungan Suara Ulang (PSU) akhirnya mulai dilaksanakan oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Sekadau, Senin (12/4/2021) di halaman Kantor KPU Sekadau.

Dengan pengawalan ketat dari TNI-Polri dalam pelaksanaannya sepertinya berjalan dengan lancar, karena KPU hanya menghitung suara yang sudah terceblos sesuai perintah Mahkamah Konstitusi (MK) berdasarkan amar putusan Mahkamah.

“Kita hanya menghitung suara yang sudah terceblos, itulah perintah MK dalam amar putusan nomor 12/PHP.BUP-XIX/2021,” kata Drianus Saban, Ketua KPU Sekadau.

Menurut dia, KPU dalam hal ini hanya melaksanakan putusan MK, sedangkan pelaksanaan sudah sesuai dengan juknis dari KPU pusat dan diawasi oleh semua pihak termasuk saksi kedua paslon dengan tetap menerapkan Prokes.

Pelaksanaan PSU ini sesuai dengan perintah Mahkamah Konstitusi kepada Komisi Pemilihan Umum Kabupaten Sekadau untuk melakukan Penghitungan Suara Ulang Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Sekadau tahun 2020 di seluruh TPS pada Kecamatan Belitang Hilir dalam tenggang waktu paling lama 30 (tiga puluh) hari kerja sejak diucapkannya putusan Mahkamah.

Pelaksanaan PSU ini sesuai dengan perintah Mahkamah Konstitusi kepada Komisi Pemilihan Umum Kabupaten Sekadau untuk melakukan Penghitungan Suara Ulang Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Sekadau tahun 2020 di seluruh TPS pada Kecamatan Belitang Hilir dalam tenggang waktu paling lama 30 (tiga puluh) hari kerja sejak diucapkannya putusan Mahkamah.

adminkalbaronline

Leave a Comment
Share
Published by
adminkalbaronline

Recent Posts

Sekda Mohd Zaini Buka FGD Penyusunan Dokumen Rencana RPPLH Tahun 2024

KalbarOnline, Putussibau - Sekretaris Daerah Kapuas Hulu, Mohd Zaini membuka FGD Penyusunan Dokumen Rencana Perlindungan…

1 hour ago

Kantor BKD Kayong Utara Terbakar

KalbarOnline, Kayong Utara - Akibat korsleting listrik, Kantor Badan Keuangan Daerah (BKD) Kabupaten Kayong Utara…

4 hours ago

Sopir Bus Damri Meninggal dalam Perjalanan dari Pontianak ke Pangkalanbun

KalbarOnline, Pontianak - Seorang sopir bus Damri meninggal dunia dalam perjalanan dari Pontianak menuju Pangkalanbun,…

4 hours ago

Dedikasi 39 Tahun, Muefri Ketua Pengadilan Tinggi Pontianak Resmi Purnabakti

KalbarOnline, Pontianak - Setelah mendedikasikan karirnya selama 39 tahun, Ketua Pengadilan Tinggi Agama Pontianak, Muefri…

4 hours ago

Bangga, Batik Karya Kreasi Sungai Putat Tampil Memukau di Hadapan Jokowi

KalbarOnline, Pontianak - Ketua Kreasi Sungai Putat (KSP), Syamhudi mengungkapkan rasa bangganya bahwa batik produksinya…

4 hours ago

Air Terjun Riam Macan: Surga Tersembunyi di Kalimantan Barat yang Sarat Makna Religi

KalbarOnline, Bengkayang - Kalimantan Barat tidak hanya kaya akan keanekaragaman budaya dan suku, tetapi juga…

9 hours ago